4 Kasus Langka Hewan Lahir Tanpa Pola Kulit Asli, Ada Harimau Tanpa Belang

Senin, 28 Agustus 2023 - 18:52 WIB
loading...
A A A
Kemungkinan kasus ini terjadi hanya 100 banding satu, dan Fareeda diyakini hanya satu dari 20 harimau putih tanpa belang di dunia. Fareeda tidak menderita albinisme karena masih memiliki mata birunya yang khas.

Para ahli menjelaskan Fareeda merupakan harimau putih tanpa belang yang dulunya hidup cukup luas di India Utara. Namun, saat ini sudah punah.

Baca juga; Bejana Ritual Langka Bersimbol Harimau Ini Lambang Keberuntungan

4. Orca Putih

Seekor paus pembunuh albino dipotret oleh para ilmuwan untuk pertama kalinya dalam sejarah pada tahun 2012. Orca berkulit putih yang dijuluki 'Gunung Es' dan 'Kematian Putih' berburu dalam kelompok terdiri dari 12 orca normal.

Orca putih tampaknya disambut baik dalam kelompok, meskipun penampilannya unik dan berbeda dengan yang lain. Diperkirakan Orca ini mengalami albinisme yang jarang terjadi pada hewan langka di alam liar.

Baca juga; Paus Pembunuh Putih Muncul di California, Bukan Albino tapi Alami Kondisi Leukisme
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Fakta Singa Putih,...
5 Fakta Singa Putih, Salah Satunya jadi Simbol Budaya dan Spiritualitas
Skotlandia Minta Jadikan...
Skotlandia Minta Jadikan Kucing Hewan yang Dilindungi
Urin Harimau untuk Pengobatan...
Urin Harimau untuk Pengobatan Radang Sendi, China Dikritik
3 Perbedaan Harimau...
3 Perbedaan Harimau Jawa dan Harimau Sumatera yang Sangat Mencolok
Apakah Semua Hewan Memiliki...
Apakah Semua Hewan Memiliki Pusar? Berikut Penjelasan Ilmiahnya
5 Potret Ava, Harimau...
5 Potret Ava, Harimau Emas Imut dan Menggemaskan yang Ada di Kebun Binatang Thailand
Viral Harimau Sumatera...
Viral Harimau Sumatera Muncul di Kawasan Pelitung, Dumai, Ini Penampakannya!
Bayi Harimau Sumatra...
Bayi Harimau Sumatra Banun Kinantan Jadi Penghuni Baru Bukittinggi Zoo
Harimau Sumatera yang...
Harimau Sumatera yang Diduga Sering Memangsa Ternak Warga Ditangkap, Dievakuasi ke Bukittinggi Zoo
Rekomendasi
Mees Hilgers Diincar...
Mees Hilgers Diincar 2 Raksasa Klub Belanda
5 Sekolah Kedinasan...
5 Sekolah Kedinasan Semi Militer untuk Jadi Calon PNS, Nomor 1 Ahli Intelijen
Daftar Juara Coppa Italia:...
Daftar Juara Coppa Italia: Bologna Akhiri Penantian 51 Tahun
Berita Terkini
Jangan Sampai Ketinggalan!...
Jangan Sampai Ketinggalan! Bitcoin Cs Bangkit dari Kubur, Siap-Siap Panen Cuan?
Apple Siapkan Chip Implan...
Apple Siapkan Chip Implan Otak yang Bisa Kendalikan Perangkat Teknologi
Ilmuwan Top Gambarkan...
Ilmuwan Top Gambarkan Kondisi Terakhir Alam Semesta sebelum Kiamat Datang
Geger Pernyataan Menkes:...
Geger Pernyataan Menkes: Pria Bercelana 33 Inci Umur Lebih Pendek? Bongkar Fakta Obesitas yang Lebih Mengerikan!
Ini Bukti Nyata AI Mampu...
Ini Bukti Nyata AI Mampu Menguasai Perasaan Manusia
Elon Musk Minta Robot...
Elon Musk Minta Robot Tesla Menari untuk Keluarga Kerajaan Arab Saudi
Infografis
Ada yang sampai 10 Ribu,...
Ada yang sampai 10 Ribu, Berikut Hewan yang Punya Banyak Mata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved