Spesifikasi Andal Prosesor Qualcomm Snapdragon G Series, Diburu Gamers

Kamis, 24 Agustus 2023 - 22:00 WIB
loading...
Spesifikasi Andal Prosesor...
Prosesor Qualcomm Snapdragon G Series. (Foto: Gizmochina)
A A A
JAKARTA - Qualcomm kembali meluncurkan jajaran prosesor terbaru. Spesifikasi andalnya diburu gamers. Snapdragon G Series yang terdiri dari Snapdragon G1 Gen 1, Snapdragon G2 Gen 1, dan Snapdragon G3x Gen 2 diklaim mampu memberikan performa andal untuk kebutuhan gaming.

Dikutip dari Gizmochina, Kamis (24/8/2023), kehadiran Snapdragon G Series ditujukan untuk perangkat game genggam. Jajaran prosesor dimaksudkan untuk bekerja dengan varian bentuk dan menangani kebutuhan gaming tertentu.

Snapdragon G1 Gen 1, Snapdragon G2 Gen 1, dan Snapdragon G3x Gen 2 memiliki karakteristik berbeda satu sama lain dalam hal kekuatan dan kinerja. Buat yang penasaran, berikut ini spesifikasinya.

1. Qualcomm Snapdragon G3x Gen 2

Penerus Snapdragon G3x Gen 1 yang mendukung Razer Edge 5G. Prosesor diklaim menawarkan performa CPU 30 persen lebih cepat dan performa GPU dua kali lipat dibandingkan pendahulunya. Prosesor juga hadir dengan CPU Qualcomm Kryo octa-core dan GPU Adreno A32.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi...
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi Hadir Dilengkapi Teknologi AI
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
Leher Pria Ini Bengkok...
Leher Pria Ini Bengkok Akibat Kecanduan Main Game di HP, Tak Bisa Angkat Kepala Sendiri
Honda Gandeng Dunia...
Honda Gandeng Dunia Game: Cara Jitu Dekati Generasi Z Lewat Team Liquid Indonesia!
Dari Free Fire hingga...
Dari Free Fire hingga Tung Tung Sahur, Inilah Game Seru Favorit Refa Ardhi
Rekomendasi
6 Pelaku Kasus Grup...
6 Pelaku Kasus Grup Fantasi Sedarah Ditangkap, Ini Perannya
Ahok hingga Anies Melayat...
Ahok hingga Anies Melayat Suami Najwa Shihab
Gaikindo Mendukung Insentif...
Gaikindo Mendukung Insentif Tidak Hanya untuk Mobil Listrik, tapi Juga Hybrid, LCGC, hingga ICE
Berita Terkini
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Heboh HP Tak Kasat Mata...
Heboh HP Tak Kasat Mata Viral di TikTok
Switch 2 Hadirkan Fitur...
Switch 2 Hadirkan Fitur Pencarian Joy Con 2 Mirip Apple Find My
China Berencana Bawa...
China Berencana Bawa Bakteri dari Luar Angkasa ke Bumi
Chatbot AI Grok Klaim...
Chatbot AI Grok Klaim Skeptisisme Holocaust Disebabkan Kesalahan Pemrograman
Infografis
Spesifikasi Boeing 787-9...
Spesifikasi Boeing 787-9 Dreamliner yang Mengalami Turbulensi Parah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved