Korea Selatan Hadirkan Tempat Tidur Futuristik Canggih, bak Film Fiksi

Kamis, 24 Agustus 2023 - 19:05 WIB
loading...
Korea Selatan Hadirkan...
Korea Selatan menghadirkan teknologi baru berupa tempat tidur futuristic bernama AIGEM-Y300. (Foto: Ubergizmo)
A A A
JAKARTA - Korea Selatan menghadirkan teknologi baru berupa tempat tidur futuristik. Sekilas tampilannya mirip di film-film fiksi ilmiah.

Tempat tidur futuristik bernama AIGEM-Y300 itu dirancang perusahaan kesehatan asal Korea Selatan, AIGEM. Dilengkapi banyak sensor, tempat tidur ini memungkinkan penggunanya tidur dengan nyaman dan termonitor.

Dikutip dari Ubergizmo pada Kamis (24/8/2023), AIGEM-Y300 tidak hanya menawarkan tempat beristirahat yang nyaman, tapi juga mampu mengambil tindakan, berpikir, dan bereaksi secara mandiri.

Saat pengguna berbaring, AIGEM-Y300 akan mendeteksi postur tubuh dan menyesuaikan diri untuk mencegah terjadinya cidera serta memantau pola tidur dengan sensor gerakan.



Tempat tidur canggih ini juga dibekali aktuator resonansi akustik yang berguna menghilangkan stres. Jika itu belum cukup, AIGEM-Y300 juga dirancang memberikan pijatan yang menenangkan.

Untuk pengguna yang bermasalah dengan kesehatan tulang, tempat tidur ini juga mampu mencegah osteoporosis. Tempat tidur canggih ini juga terintegrasi dengan smart ring untuk mengukur detak jantung pengguna.



Dalam keadaan darurat, AIGEM-Y300 secara mandiri akan mengirimkan panggilan darurat untuk memastikan keselamatan pengguna.

Harga tempat tidur canggih AIGEM-Y300 hingga kini belum diketahui lantaran perusahaan baru akan meluncurkannya secara resmi pada perhelatan CES 2024.
(msf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
Cuaca Kering Picu Kebakaran...
Cuaca Kering Picu Kebakaran Hutan Besar di Korea Selatan
Korsel Tuduh DeepSeek...
Korsel Tuduh DeepSeek Mencuri Data Penggunanya
Korea Selatan Haramkan...
Korea Selatan Haramkan DeepSeek, Ini Alasannya
Korea Selatan Meluncurkan...
Korea Selatan Meluncurkan Satelit Mata-mata Ketiga
Korsel Tuduh Korut Mencuri...
Korsel Tuduh Korut Mencuri Miliaran Uang Kripto Ethereum
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Rudal Terkuat di Bumi, Ini Kekuatan Daya Ledaknya
Rekomendasi
Wakil Wali Kota Bandung...
Wakil Wali Kota Bandung Apresiasi Gober Parijs Van Java Perkenalkan Sektor Pariwisata
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
Giliran PKS Beri Sinyal...
Giliran PKS Beri Sinyal Dukung Prabowo di Pilpres 2029
Berita Terkini
X Dilaporkan Blokir...
X Dilaporkan Blokir Akun-akun Pengkritik Elon Musk
18 menit yang lalu
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
5 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
13 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
14 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
15 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
1 hari yang lalu
Infografis
Presiden Korea Selatan...
Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol Umumkan Darurat Militer
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved