Dampak Pemanasan Global Kian Mengerikan, India hingga Amerika Diterjang Banjir Bandang

Selasa, 11 Juli 2023 - 08:05 WIB
loading...
A A A
“Enam puluh delapan derajat Fahrenheit dapat menampung air dua kali lebih banyak daripada 50 derajat Fahrenheit," kata Rodney Wynn, seorang ahli meteorologi di National Weather Service di Tampa Bay.

“Udara hangat mengembang dan udara dingin berkontraksi. Anda dapat menganggapnya sebagai balon. Ketika dipanaskan, volumenya akan menjadi lebih besar, sehingga dapat menahan lebih banyak kelembapan,” ungkapnya.

Di setiap 1 derajat Celcius, yang sama dengan 1,8 derajat Fahrenheit, atmosfer menghangat, dan menyimpan kelembapan sekitar 7% lebih banyak. Menurut NASA, suhu global rata-rata telah meningkat setidaknya 1,1 derajat Celcius (1,9 derajat Fahrenheit) sejak 1880.

“Saat badai petir terjadi, uap air terkondensasi menjadi tetesan hujan dan jatuh kembali ke permukaan. Jadi saat badai ini terbentuk di lingkungan yang lebih hangat yang memiliki lebih banyak kelembapan, curah hujan meningkat,” jelas Brian Soden, profesor ilmu atmosfer di University of Miami.

Di sepanjang pantai Laut Hitam yang bergunung-gunung di Turki, hujan deras membanjiri sungai dan merusak kota-kota dengan banjir dan tanah longsor. Sedikitnya 15 orang tewas akibat banjir di daerah pegunungan lain, di barat daya China.

“Saat iklim semakin hangat, kami melihat kejadian hujan lebat menjadi lebih umum, ini adalah prediksi model iklim yang sangat kuat,” tambah Soden. “Tidak mengherankan melihat peristiwa ini terjadi,”.



Gavin Schmidt, klimatologis dan direktur NASA Goddard Institute for Space Studies, mengatakan bahwa wilayah yang paling terpukul oleh perubahan iklim bukanlah wilayah yang mengeluarkan polutan penghangat planet dalam jumlah terbesar.

“Sebagian besar emisi berasal dari negara-negara industri Barat dan sebagian besar dampaknya terjadi di tempat-tempat yang tidak memiliki infrastruktur yang baik, yang kurang siap menghadapi cuaca ekstrem, dan tidak memiliki cara nyata untuk mengelolanya,”kataSchmidt.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ausralia Sebut Kepulauan...
Ausralia Sebut Kepulauan Cocos Semakin Terancam Hilang Ditelan Ombak
Gunung Fuji Tak Berselimut...
Gunung Fuji Tak Berselimut Salju Setelah 130 Tahun: Fenomena Langka yang Mengkhawatirkan
Perubahan Iklim Semakin...
Perubahan Iklim Semakin Gawat, Ilmuwan Akan Sebar Besi di Samudra Pasifik
NASA Deteksi Fenomena...
NASA Deteksi Fenomena Tak Biasa di Antartika yang Mempengaruhi Cuaca di Dunia
IEA Pastikan Target...
IEA Pastikan Target Sumber Energi Terbarukan Tidak Akan Tercapai hingga 2030
Solusi Dampak Perubahan...
Solusi Dampak Perubahan Iklim, Samudra Pasifik Bakal Diisi Besi
Perubahan Iklim Dorong...
Perubahan Iklim Dorong Perusahaan Serius Menjaga Lingkungan
Misteri Kematian 10...
Misteri Kematian 10 Miliar Kepiting Salju di Alaska Terpecahkan
AMOC Akan Runtuh, Kiamat...
AMOC Akan Runtuh, Kiamat Diprediksi Terjadi setelah Tahun 2050
Rekomendasi
Gerakan Rakyat Percepat...
Gerakan Rakyat Percepat Pembentukan DPD, Harus Tuntas April 2025
Imbangi BYD, China Berencan...
Imbangi BYD, China Berencan Gabungkan Dongfeng dan Changan
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
Berita Terkini
Setiap Dinosaurus Memiliki...
Setiap Dinosaurus Memiliki Warna Bulu yang Berbeda-beda, Ini Buktinya
1 jam yang lalu
OpenAI Tuding DeepSeek...
OpenAI Tuding DeepSeek AI Mata-Mata China Agar Tidak Jadi Pesaing di Amerika
10 jam yang lalu
MLBB Siap Umrahkan 100...
MLBB Siap Umrahkan 100 Pemain Selama Ramadan, Begini Cara Ikutannya!
12 jam yang lalu
Lineage2M Resmi Meluncur...
Lineage2M Resmi Meluncur di Asia Tenggara, Bawa Pengalaman MMORPG Baru
13 jam yang lalu
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
1 hari yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
1 hari yang lalu
Infografis
6 Fakta Macet Mengerikan...
6 Fakta Macet Mengerikan Hingga 17 Jam di Kawasan Puncak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved