Spesifikasi Badak Skyranger 30 Buatan Pindad dengan Rheinmetall Skyranger

Jum'at, 19 Mei 2023 - 12:48 WIB
loading...
Spesifikasi Badak Skyranger...
Badak Skyranger 30. Foto: Istimewa/Pindad
A A A
JAKARTA - Kendaraan tempur (ranpur) Badak Skyranger 30 menarik perhatian, sejak pertama kali dipamerkan di Indo Defence tahun lalu. Kendaraan ini merupakan kolaborasi Pindad Badak dengan Rheinmetall Skyranger.

Dilansir dari Twitter Random World War @RandomWorldWar, Badak Skyranger 30 merupakan produksi lokal. Produk ini cukup menarik banyak mata saat Indo Defence tahun lalu.

"Karena memang kolaborasi antara hull (badan/sasis) Pindad Badak dan turret (kepala) Rheinmetall Skyranger 30 terbaru (hanya mockup) terlihat sangat ambisius," katanya, dikutip Jumat (19/5/2023).



Yang mengejutkan, hingga saat ini Indonesia belum memiliki Self-Propelled Anti-Aircraft Gun (SPAAG). Padahal ini alutsista yang sangat penting untuk "payung udara" pasukan di darat, anti-helikopter, pesawat, drone/kamikaze.

"Indonesia membutuhkan SPAAG, kemudian SPAAG buatan mana yang akan kita ambil? Yang jelas tidak mungkin Pantsir S1/Tunguska buatan Rusia karena CAATSA, apa akan ada ToT ke Jerman untuk Skyranger 30/35? Apakah akan ambil produk yang sudah ada seperti Biho Korea Selatan?," sambungnya.

Sementara itu, dilansir dari lama Pindad, kendaraan tempur itu merupakan Panser 6x6 Kanon 90 mm BADAK.

Kendaraan temput ini merupakan varian baru dari keluarga Ranpur 6x6 PT Pindad (Persero) yang dibuat berdasarkan kebutuhan TNI, khususnya satuan kavaleri.

"Kendaraan ini dilengkapi dengantwo-man turretkaliber 90 mm, serta senapan mesin kaliber 7,62 mm, untuk daya gempur maksimal dan dioperasikan oleh 3 orang personel.

"Mesin diesel 340 HP yang dilengkapi dengan Turbo Charger Intercooler mampu membawa kendaraan ini pada top speed 80 km/h dengan daya jelajah sejauh 600 kilometer," sambungnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Spesifikasi Anoa 6x6...
Spesifikasi Anoa 6x6 Amfibi: Penjaga Darat dan Air Buatan Anak Bangsa
Kehebatan Tank Harimau...
Kehebatan Tank Harimau TNI, Hasil Kolaborasi dengan Turki
Canggih, Aplikasi MEGA-Army...
Canggih, Aplikasi MEGA-Army Mampu Identifikasi Alutsista Musuh secara Cepat
5 Robot Militer Tercanggih...
5 Robot Militer Tercanggih di Dunia, Ada PackBot hingga Tank Otonom
Indonesia Produksi Senjata...
Indonesia Produksi Senjata Senyap Pelumpuh Drone, Sudah Teruji di IKN
Kehebatan Jaguar dan...
Kehebatan Jaguar dan Griffon, Kendaraan Lapis Baja Andalan Prancis
Teknologi Militer Mutakhir:...
Teknologi Militer Mutakhir: Inovasi yang Mengubah Lanskap Perang Modern
Daftar 3 Senjata Buatan...
Daftar 3 Senjata Buatan PT Pindad yang Mendunia
Setahun Pindad Produksi...
Setahun Pindad Produksi 400 Juta Peluru, Butuh SDM Handal
Rekomendasi
Medela Potentia Bersiap...
Medela Potentia Bersiap IPO, Ini Tiga Nakhoda di Balik Visi Perusahaan
Utang Luar Negeri Indonesia...
Utang Luar Negeri Indonesia Naik Jadi USD427,5 Miliar per Januari 2025
Ekspor Indonesia Naik...
Ekspor Indonesia Naik 2,5% di Februari 2025, Nilainya USD21,98 Miliar
Berita Terkini
Inilah Sosok di Balik...
Inilah Sosok di Balik Hadirnya AI yang Mengubah Dunia Teknologi
2 jam yang lalu
WhatsApp Siap Luncurkan...
WhatsApp Siap Luncurkan Fitur Canggih untuk Membalas Pesan Group
3 jam yang lalu
Bumi Berdenyut Setiap...
Bumi Berdenyut Setiap 124 Menit Akibat Sinyal Misterius dari Luar Angkasa
5 jam yang lalu
Alien Terlihat di ISS...
Alien Terlihat di ISS saat Astronot yang Terdampar Berupaya Kembali ke Bumi
10 jam yang lalu
Meta Siap Uji Coba Fitur...
Meta Siap Uji Coba Fitur Community Notes
14 jam yang lalu
Tak Puas Hadirkan Qwen,...
Tak Puas Hadirkan Qwen, Alibaba Siap Luncurkan AI Baru Quark
15 jam yang lalu
Infografis
Akhirnya, Ukraina Sepakati...
Akhirnya, Ukraina Sepakati Gencatan Senjata 30 Hari dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved