Perbandingan Sistem Rudal S-300 Rusia vs Patriot AS, Mana Lebih Unggul?

Kamis, 27 April 2023 - 19:00 WIB
loading...
A A A
Rudal S-300 milik Rusia ini dibawa dengan transporter erector launcher (TEL) 9P85S, sebuah truk 8Ă—8 sepanjang 9,4 m yang dapat membawa hingga empat rudal.

Untuk pengangkut Patriot sendiri cukup berbeda, yakni dengan mengandalkan kendaraan Pembangkit Listrik Tenaga Listrik (EPP) terpisah, yang mencakup 2 generator 150kW.

Dari beberapa perbandingan S-300 vs Patriot di atas, dapat disimpulkan bahwa rudal Rusia memiliki keunggulan dari segi daya ledak.

Sementara Patriot dari AS punya kelebihan di dalam hal deteksi musuh, jangkauan, dan kecepatan. Rudal ini juga punya sistem peluncuran yang lebih canggih dengan memanfaatkan kendaraan pembangkit tenaga listrik.
(san)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1724 seconds (0.1#10.140)