3 Modus Penipuan yang Lagi Ramai di WhatsApp, dari Mengirim Alamat Link hingga Undangan Palsu

Minggu, 05 Februari 2023 - 10:19 WIB
loading...
3 Modus Penipuan yang...
Modus penipuan WhatsApp kini kembali marak. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Modus penipuan WhatsApp kini kembali marak. Para pengguna tentunya perlu waspada supaya tidak menjadi korban.

WhatsApp kini telah menjadi sosial media paling populer. Untuk itu banyak oknum yang memanfaatkan pengiriman pesan untuk berbuat kejahatan.

Umumnya para pelaku akan mengirimkan alamat link atau tautan yang bila hal tersebut dibuka oleh pengguna WhatsApp, maka informasi penting milik korban dapat dicuri dengan mudahnya.

Baca juga : Jenis Modus Penipuan WhatsApp yang Perlu Diwaspadai, Terbaru Pura-pura Jadi Kurir

Berikut tiga modus penipuan yang lagi ramai di WhatsApp :

1. Modus Penipuan link

Para penipu biasanya menyertakan link tertentu sebagai modusnya. Biasanya mereka akan menambahkan embel embel menarik seperti promo atau akan mendapat hadiah supaya calon korban mau untuk klik link tersebut.

Berhati hatilah bila mendapat informasi ini, karena bisa jadi link tersebut merupakan link phising.

Tujuan link phising ini ialah untuk mendapatkan data dan informasi sensitif, seperti rekening bank atau username dan password.

Untuk mengetahui link tersebut berbahaya atau tidak dapat dilihat dari domainnya. Bila menggunakan blog gratis dan berakhiran ".tk" maka kemungkinan besar link tersebut adalah phising.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Cuan Ramadan! WhatsApp...
Cuan Ramadan! WhatsApp Rilis Fitur Baru, Bantu UMKM Kebanjiran Order!
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
WhatsApp Luncurkan Fitur...
WhatsApp Luncurkan Fitur Tema Obrolan, Ini Fungsinya
Cara Mengganti Tema...
Cara Mengganti Tema WhatsApp di iPhone agar Tidak Membosankan
Mark Zuckerberg: 2025...
Mark Zuckerberg: 2025 Bakal Jadi Tahun yang Panas bagi Meta
WhatsApp Disusupi Spyware!...
WhatsApp Disusupi Spyware! HP Jadi Mata-mata di Saku Anda?
Cara Mengubah Foto Selfie...
Cara Mengubah Foto Selfie Menjadi Stiker di WhatsApp, Gampang Banget!
Rekomendasi
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
Kenshiro Teraji Menang...
Kenshiro Teraji Menang TKO di Ronde 12, Satukan Gelar WBC dan WBA
Berita Terkini
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
1 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
4 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
8 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
11 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
16 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved