3 Manfaat Racun Kalajengking untuk Kesehatan

Rabu, 14 September 2022 - 14:35 WIB


3. Pereda Nyeri dan Obat Penyakit Lupus

Peneliti dari Universitas Stanford kembali menemukan fakta bahwa racun kalajengking Meksiko Timur memiliki sifat antibakteri. Melalui penelitian terbukti bahwa racun kalajengking mampu membunuh bakteri seperti bakteri staphylococcus dan bakteri tuberkulosis.

Salah satu dampak yang ditimbulkan bila antimikroba sudah tidak berfungsi ialah terserang lupus. Lupus merupakan kondisi di mana antibodi tubuh tidak mampu menahan bakteri masuk ke dalam sehingga menyerang persendian, kulit, ginjal hingga otak.

(MG/Ni Made Susilawati)
(wib)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More