7 Aplikasi Penghasil Uang di Smartphone, Cara Asyik Dapat Cuan

Kamis, 11 Agustus 2022 - 14:04 WIB
Sumber: Unsplash.com
Dunia sudah mengalami banyak perubahan, termasuk pada sektor ekonomi. Kini, orang bisa menghasilkan uang dan menambah pemasukan dengan berbagai cara. Salah satunya dengan bermain aplikasi yang mampu menghasilkan uang.

Dikutip dari bgtekno.com , aplikasi penghasil uang adalah salah satu sumber penghasilan tambahan.

Pakar ekonomi dan Guru Besar Bidang Ilmu Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, Rhenald Kasali mengungkapkan, ada banyak perubahan pada bidang usaha, seiring dengan kondisi pandemi. Hal ini sejalan fakta dengan tren cari uang lewat internet yang kini semakin jamak ditemukan.

“Tahun 2022 menjadi tahun yang penting bagi dunia digital pada masyarakat kita. Banyak sekali orang yang FOMO (fear of missing out) atau tidak mau ketinggalan, jadi mereka ikut-ikutan untuk mencobanya,” ujarnya.

Dengan memanfaatkan aplikasi pendulang uang, pengguna tak perlu terpaku dengan orang lain untuk berupaya menambah pundi-pundi rupiah. Apabila aplikasi ini rutin dimainkan, keuntungannya bisa terbilang lumayan.



Jika Anda berminat melakukan kegiatan serupa, perlu diingat sebelum Anda mengunduh aplikasi penghasil uang tersebut, perhatikan rating dan komentar di toko aplikasi tersebut.

Berikut daftar deretan aplikasi penghasil yang bisa ditransfer ke bank yang bisa Anda gunakan.

1. TikTok

Anda bisa menghasilkan uang yang dapat ditransfer ke bank lewat TikTok. Cara mendapatkan uang dari TikTok adalah dengan menonton video yang tersedia untuk mendapatkan koin. Kemudian, Anda bisa mengajak pengguna lain untuk bergabung menggunakan kode referal.
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More