Perbedaan dan Plus Minus LED Projector, Laser Projector, dan Lamp Projector

Minggu, 01 Mei 2022 - 19:05 WIB


Ada banyak hal yang perlu diperhatikan sebelum memilih Lamp Proyektor, atau Laser dan LED. Usia lampu, harga, serta tingkat kecerahan merupakan hal penting yang bisa jadi bahan pertimbangan.

Pertimbangan lainnya meliputi kualitas warna, waktu yang diperlukan untuk menyalakan proyektor (power-up time), munculnya efek cahaya pelangi, dan kebisingan perangkat. Nah, berikut tips memilih proyektor:

1. Masa Pakai



Lamp Projector menawarkan harga paling terjangkau.



Berdasarkan spesifikasinya, Lamp Projector, Laser Projector, dan LED Projector, masing-masing memiliki masa pakai 10.000 jam, 20.000 jam, dan 30.000 jam. Setara dengan 14 bulan, 28 bulan, dan 42 bulan untuk penggunaan terus menerus.

Masa pakai ini terkait lama pemakaian, bukan lama kepemilikan. Bila menggunakan LED Projector selama 6 jam per hari, maka sumber cahaya dapat bertahan sekitar 7.000 hari, atau 19,2 tahun.

2. Harga
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More