HP yang Kameranya Mirip iPhone tapi Lebih Murah, Ini 5 Alternatif yang Bisa Dimiliki

Kamis, 10 Maret 2022 - 15:12 WIB


Huawei Mate 40 Pro hadir dengan konfigurasi 4 kamera belakang serta 2 kamera depan. Termasuk fitur OIS “Optical Stabilization” yang bisa menghasilkan video tanpa goncangan. Lebih menarik lagi, perbesaran optik yang dibawa oleh Mate 40 Pro bisa digunakan hingga 10x tanpa penurunan kualitas.

3. OPPO Find X2 Pro



HP yang kameranya mirip iPhone berikutnya adalah OPPO Find X2 Pro. Kamera belakang berjumlah tiga buah, mirip iPhone 12. OPPO Find X2 Pro menggunakan kamera dengan sensor sudut beresolusi 48 MP. Sudah dilengkapi fitur OIS (Optical Stabilization) yang dibantu dua jenis autofocus.

4. Samsung Galaxy Note 20 Ultra



Samsung Galaxy Note 20 Ultra hadir dengan konfigurasi kamera belakang yang sangat memukau. Yakni, 108MP + 12MP + 12MP + Laser AF. Konfigurasi kameranya lebih unggul dibandingkan Android sekelas pada zamannya. Sebagai bonus, pengguna bisa memanfaatkan S Pen di layarnya untuk berbagai fungsi.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More