Cara Tarik Tunai Saldo OVO Cash di ATM BCA

Senin, 20 Desember 2021 - 10:37 WIB
OVO dan BCA menghadirkan layanan tarik tunai OVO Cash di lebih dari 17 ribu ATM BCA se-Indonesia, tanpa perlu kartu atau memiliki rekening bank (unbanked). Foto: dok OVO
JAKARTA - Cara tarik tunai saldo OVO Cash di ATM BCA penting diketahui. Sebab, kini pengguna bisa menarik saldo OVO Cash dengan mudah.

Presiden Direktur OVO Karaniya Dharmasaputra mengatakan, kolaborasi OVO-BCA ini diharapkan bisa meningkatkan akses layanan keuangan bagi 95 juta penduduk Indonesia yang belum memiliki rekening bank.





”Inovasi ini diharapkan bisa mendorong pemerataan ekonomi dan menyentuh 51% penduduk Indonesia dewasa yang belum memiliki rekening bank,” beber Karaniya.

Penarikan OVO Cash secara tunai dapat dilakukan di lebih dari 17 ribu ATM BCA di seluruh Indonesia. Saat ini, OVO memiliki ekosistem lebih dari 1,2 juta merchant serta pengguna di 430 kota dan kabupaten.

Boston Consulting Group menyebutkan bahwa layanan pembayaran digital seperti OVO digunakan sebanyak 26 persen golongan masyarakat yang tidak memiliki rekening bank (unbanked) dan 14 persen golongan masyarakat yang memiliki rekening bank tetapi masih menghadapi keterbatasan akses (underbanked).

Direktur BCA Rudy Susanto mengatakan, BCA terbuka menjalin kerjasama dengan mitra, termasuk perusahaan fintech. ”Kami ingin memajukan akselerasi literasi keuangan di Indonesia serta memberi pengalaman bertransaksi yang seamless bagi nasabah,” ujarnya.

Cara tarik tunai OVO dari ATM BCA

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More