Kerja Hibrida Berlaku, Epson Remote Service Berbasis Cloud Inovatif

Senin, 04 Oktober 2021 - 05:02 WIB
Sistem ERS ini memungkinkan perawatan dengan cepat sehingga dapat meningkatkan produktivitas kembali, jika memang terkendala pada saat pencentakkan berlangsung.

Selain itu, ERS juga didukung dengan sistem kepatuhan yang dirancang dengan langkah-langkah teknis, organisasi dan dokumentasi yang sesuai untuk perlindungan dan kepatuhan data.

Untuk pengumpulan data, ERS menggunakan Software Agent yaitu Agen berjalan di komputer dalam jaringan pelanggan untuk komunikasi terpusat dengan Layanan Jarak Jauh Epson.

Sedangkan, untuk Embedded Agent adalah perangkat lunak yang tertanam pada mesin printer untuk fleksibilitas tinggi tanpa mengorbankan keamanan.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More