HDR10+ dan Snapdragon 865, Dua Fitur Baru Samsung Galaxy S20 FE 2021
Sabtu, 10 Juli 2021 - 18:05 WIB
Hadirnya HDR10+ pun semakin melengkapi fitur-fitur kamera yang begitu disukai konsumen di Galaxy S20 FE, seperti 30x Space Zoom, Night Mode, dan Single Take.
Pengguna yang ingin mencoba keunggulan fitur dari HDR10+ bisa merekam momen-momen seperti tanaman di rumah dengan optimalisasi warna dan kontras.
2. Snapdragon 865
Sebelumnya, Galaxy S20 Fan Edition sudah dirilis di Indonesia menggunakan prosesor Exynos 990. Dan itu berdampak pada kecepatan dan performa.
Dari hasil pengujian, Galaxy S20 FE dengan Snapdragon 865 memiliki skor AnTuTu 574520. Sementara Galaxy S20 FE dengan Exynos 990 memiliki skor AnTuTu 506205. Artinya, perbedaan kecepatan Galaxy S20 FE 2021 cukup tinggi.
Selain itu, dengan prosesor Snapdragon 865, Samsung memastikan bahwa Galaxy S20 FE versi terbaru ini akan memberikan pengalaman premium dari lini smartphone flagship Galaxy S.
Harga dan Ketersediaan
Konsumen di seluruh Indonesia bisa mendapatkan Galaxy S20 FE versi Snapdragon 865 dengan harga mulai Rp8.999.000 untuk varian 8GB/128GB dan untuk varian 8GB/256GB akan dijual dengan banderol Rp9.999.000.
Untuk penjualan perdana Galaxy S20 FE versi Snapdragon 865 konsumen akan mendapatkan cashback hingga Rp1.000.000 dan photo card BTS selama periode promo yaitu tanggal 1 Juli-31 Juli 2021.
Pengguna yang ingin mencoba keunggulan fitur dari HDR10+ bisa merekam momen-momen seperti tanaman di rumah dengan optimalisasi warna dan kontras.
2. Snapdragon 865
Sebelumnya, Galaxy S20 Fan Edition sudah dirilis di Indonesia menggunakan prosesor Exynos 990. Dan itu berdampak pada kecepatan dan performa.
Dari hasil pengujian, Galaxy S20 FE dengan Snapdragon 865 memiliki skor AnTuTu 574520. Sementara Galaxy S20 FE dengan Exynos 990 memiliki skor AnTuTu 506205. Artinya, perbedaan kecepatan Galaxy S20 FE 2021 cukup tinggi.
Selain itu, dengan prosesor Snapdragon 865, Samsung memastikan bahwa Galaxy S20 FE versi terbaru ini akan memberikan pengalaman premium dari lini smartphone flagship Galaxy S.
Harga dan Ketersediaan
Konsumen di seluruh Indonesia bisa mendapatkan Galaxy S20 FE versi Snapdragon 865 dengan harga mulai Rp8.999.000 untuk varian 8GB/128GB dan untuk varian 8GB/256GB akan dijual dengan banderol Rp9.999.000.
Untuk penjualan perdana Galaxy S20 FE versi Snapdragon 865 konsumen akan mendapatkan cashback hingga Rp1.000.000 dan photo card BTS selama periode promo yaitu tanggal 1 Juli-31 Juli 2021.
Lihat Juga :
tulis komentar anda