Pantau Rumah, Begini Cara Menghubungkan CCTV ke Handphone

Minggu, 28 Juli 2024 - 18:31 WIB
Supaya situasi rumah terus terpantau di manapun, sistem CCTV kini bisa terhubung dengan handphone. Foto/Cnet
JAKARTA - Saat ini kebutuhan memasang Closed Circuit Television alias CCTV kian tinggi. Faktor keamanan menjadi alasan utamanya.

Supaya terus terpantau di manapun, sistem CCTV kini bisa terhubung dengan handphone. Menghubungkan CCTV ke handphone menjadi langkah awal yang penting untuk memastikan sistem pengawasan keamanan berfungsi dengan baik. Pengaturan tersebut mencakup pemasangan kamera CCTV di lokasi strategis.

Pastikan juga koneksi internet stabil agar sistem pemantauan atau rekaman berjalan dengan optimal. Pemasang CCTV juga dapat mengatur parameter teknis seperti kecerahan, kontras, dan resolusi kamera.



Mengatur jaringan dan akses ke perangkat CCTV juga memerhatikan aspek keamanan. Langkah-langkah pengaturan memudahkan serta memastikan CCTV dapat berfungsi dengan semestinya dan mengurangi risiko kendala teknis yang signifikan.



Melansir berbagai sumber, Minggu (28/7/2024) berikut cara menghubungkan CCTV ke handphone.

1. Memposisikan letak CCTV dengan baik



Pengguna dapat menempatkan kamera CCTV di lokasi yang dapat mencakup sebagian besar ruangan atau area yang memerlukan pengawasan. Pastikan juga bahwa hubungan CCTV ke internet atau jaringan Wi-Fi dapat dilakukan dengan mudah karena konektivitas ini penting untuk pemantauan jarak jauh.

Saat melakukan pemasangan kamera, sebaiknya pengguna memiliki seseorang yang dapat membantu memantau layar monitor. Tujuannya untuk memastikan kamera telah berada di posisi benar dan fokus pada area yang diinginkan.

2. Pastikan CCTV dan DVR menyala

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More