Cara Ganti Password Biznet dengan Mudah, Cuma Beberapa Langkah!

Jum'at, 20 Oktober 2023 - 13:55 WIB
Cara ganti password Wi-Fi Biznet bisa dilakukan dengan praktis. Foto/Biznetnetworks
JAKARTA - Cara ganti password Wi-Fi Biznet bisa dilakukan dengan praktis. Langkah-langkahnya pun cukup mudah diikuti dan tidak memakan waktu lama.

Penggunaan jaringan internet yang stabil sudah menjadi kebutuhan banyak orang dalam kehidupan sehari-hari. Tak hanya memanfaatkan paket data pada perangkat selulernya, mereka juga biasa menggunakan Wi-Fi.

Ada banyak penyedia layanan internet berbayar di Indonesia. Dari sekian nama, salah satunya adalah Biznet.

Layaknya penyedia layanan internet lain, Biznet juga menyediakan sejumlah opsi pengaturan pada Wi-Fi. Sebut saja seperti penggantian kata sandi atau password.

Melalui fitur ganti password ini, pemilik Wi-Fi tak perlu khawatir jika kata sandi sebelumnya telah bocor dan digunakan orang lain. Dilansir dari laman resminya, berikut cara ganti password Wi-Fi Biznet yang bisa diikuti.



Cara Ganti Password Wi-Fi Biznet

1. Buka Konfigurasi Router



Pengguna Biznet bisa mengakses konfigurasi router melalui browser di perangkat yang terhubung ke jaringannya. Apabila tidak bisa terhubung lupa kata sandi, Anda bisa menghubungkannya melalui kabel Ethernet.



Buka browser, lalu kunjungi alamat router. Contohnya adalah adalah 192.168.1.1, 192.168.0.1, 192.168.2.1, atau 10.0.1.1 (untuk Apple) atau 10.0.0.1 (untuk Xfinity).
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More