Review HP ZBook Firefly G9, Laptop Mewah tapi Minim Gimmick
Kamis, 08 Juni 2023 - 16:22 WIB
Laptop tersebut diklaim bisa bertahan 13 jam, lebih dari durasi kerja 8 jam sehari. Faktanya memang SINDONews hampir tidak pernah kehabisan baterai. Pun, bisa ngecas dengan waktu yang sangat cepat.
Fitur menarik lain dari HP ZBook Firefly G9 adalah speakernya yang juara. Sebab, dirancang lansung oleh Bang & Olufsen. Hasilnya adalah suara yang renyah, bersih, dan tebal. Ini terasa ketika kita memutar video YouTube, bermain game, hingga mendengarkan musik. Posisi speakernya ada di bawah laptop.
Secara keseluruhan, HP ZBook Firefly G9 adalah laptop yang lengkap untuk bekerja. Terutama, jika Anda butuh perangkat dengan kinerja handal serta memiliki spesifikasi top notch. Hanya saja, entah mengapa laptop ini terasa kurang gimmick.
Maksudnya, terlepas dari berbagai keunggulannya, HP ZBook Firefly G9 terasa terlalu serius dan kurang fun.
Spesifikasi HP ZBook Firefly G9
Kategori: Laptop Gaming
Sistem operasi: Windows 11 Pro
Prosesor: Intel Core i7-1255U, 12th Generation Intel Core i7
Fitur menarik lain dari HP ZBook Firefly G9 adalah speakernya yang juara. Sebab, dirancang lansung oleh Bang & Olufsen. Hasilnya adalah suara yang renyah, bersih, dan tebal. Ini terasa ketika kita memutar video YouTube, bermain game, hingga mendengarkan musik. Posisi speakernya ada di bawah laptop.
Secara keseluruhan, HP ZBook Firefly G9 adalah laptop yang lengkap untuk bekerja. Terutama, jika Anda butuh perangkat dengan kinerja handal serta memiliki spesifikasi top notch. Hanya saja, entah mengapa laptop ini terasa kurang gimmick.
Maksudnya, terlepas dari berbagai keunggulannya, HP ZBook Firefly G9 terasa terlalu serius dan kurang fun.
Spesifikasi HP ZBook Firefly G9
Kategori: Laptop GamingSistem operasi: Windows 11 Pro
Prosesor: Intel Core i7-1255U, 12th Generation Intel Core i7
Lihat Juga :
tulis komentar anda