Pentax K-S2 Kamera Mungil untuk Petualang

Rabu, 11 Februari 2015 - 21:51 WIB
Pentax K-S2 Kamera Mungil...
Pentax K-S2 Kamera Mungil untuk Petualang
A A A
TOKYO - Satu lagi Ricoh mengenalkan line up terbarunya yaitu sebuah kamera Pentax K-S2. Kamera ini di rancang untuk pengguna yang senang beraktivitas out door. Karena dilengkapi dengan fitur tahan cuaca serta tahan debu.

Seperti dilansir dari Petapixel, Rabu (11/2/20150, Pentax K-S2 dilengkapi sensor 20.12MP dengan ISO hingga 51.200. Angka ini sangat tinggi dikelasnya. Mempunyai monitor LCD yang bisa dilipat 180 derajat. View finder optik kamera ini diklaim mampu menampilkan 100% view lapangan.

Fitur lain yang disematkan yaitu fitur WiFi, NFC, shutter speed super cepat hingga 5,5 gambar per detik, tool photo shoot serta kemampuan untuk merekam video full HD. Bahkan, Ricoh mengklaim kalau Pentax K-S2 merupakan kamera DSLR termungil yang tahan terhadap cuaca serta debu.

Karena dilengkapi dengan 100 seal yang membuatnya punya ketahanan terhadap cuaca dan debu. Untuk memilikinya, harus merogoh kantong USD700 atau sekitar Rp8,9 juta untuk bodi saja. Sedangkan, bila ingin mendapatkan tambahan lensa 18-50mm dibanderol USD800. Rencananya Pentax K-S2 akan meluncur Mei 2015.
(dol)
Berita Terkait
Spesifikasi Kamera 8K...
Spesifikasi Kamera 8K Milik Liga Spanyol
Fakta Tentang Kamera...
Fakta Tentang Kamera Leica Produksi 1948 yang Terjual Seharga Rp14 Miliar
Pasar Kamera Digital...
Pasar Kamera Digital Terpuruk, Bagaimana Prediksi 2020?
Takluk dengan Serangan...
Takluk dengan Serangan Smartphone, Olympus Tutup Bisnis Kamera
Kamera Tercepat di Dunia,...
Kamera Tercepat di Dunia, Rekam Triliunan Frame per Detik
Kamera Seukuran Sebutir...
Kamera Seukuran Sebutir Beras Dilengkapi Sensor Canggih Diperkenalkan
Berita Terkini
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
4 jam yang lalu
Cara Cek RAM di HP vivo,...
Cara Cek RAM di HP vivo, Pengguna Wajib Tahu!
4 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Oppo, Jangan Sampai Keliru!
4 jam yang lalu
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
11 jam yang lalu
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
14 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
15 jam yang lalu
Infografis
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved