Hindari Spammer, Microsoft Rilis Update di Xbox One

Senin, 09 Februari 2015 - 15:55 WIB
Hindari Spammer, Microsoft...
Hindari Spammer, Microsoft Rilis Update di Xbox One
A A A
WASHINGTON - Microsoft telah melaporkan dan berbicara mengenai pembaruan sistem update pada Xbox One bulan depan, untuk mengatasi spammer. Nantinya update terbaru ini akan bergulir ke pengguna.

Director Partner Xbox of Program Management, Mike Ybarra menyatakan, lewat akun resmi Twitter-nya memastikan kini pengguna dan penggemar Xbox akan mendapatkan update terbaru. "Pihak perusahaan telah mendengar keluhan pengguna dan kami merespon balik mereka terkait spamming di Xbox Live, kemudian akan segera ditangani," tulisnya seperti dikutip dari Neowin, Senin (9/2/2015).

Lanjut Ybarra, mereka yang menerima banyak pesan spam melalui sistem, harus menyaring daftar mereka kepada teman-teman saja. "Saya mengakui bahwa pembaruan Xbox One pada Maret, akan menampilkan UI (User Interface) baru untuk spammer," ungkapnya.

Adapun apa yang terjadi kepada mereka pengguna Xbox One yang telah dilaporkan, Ybarra mengungkapkan, "Tentang hal ini, sangat sederhana, jika kami melihat spammer dan kita boot (tendang) mereka," tandas Ybarra.
(dyt)
Berita Terkait
Kurang Nendang, Peramban...
Kurang Nendang, Peramban Microsoft Edge Dibekali Dua Fitur Baru
Microsoft Luncurkan...
Microsoft Luncurkan Versi Terbaru Teams, Ini Fitur-fiturnya
10 Cara Mengatasi Microsoft...
10 Cara Mengatasi Microsoft Excel Tidak Bisa Dibuka, Mudah Diikuti!
Microsoft Siap Mengakhiri...
Microsoft Siap Mengakhiri Aplikasi Paint 3D pada November 2024
Biar Tidak Ganggu, Ini...
Biar Tidak Ganggu, Ini Cara Cepat Menghilangkan Garis Merah di Word
Tiba-tiba Mati, Microsoft...
Tiba-tiba Mati, Microsoft Lakukan Investigasi
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
5 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
5 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
6 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
21 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved