Sharp Perkuat Layanan Purna Jualnya dengan Armada Baru
A
A
A
JAKARTA - PT Sharp Electronics Indonesia (SEID) meningkatkan performa pelayanan purna jual nya, dengan menambah armada servisnya khusus untuk melayani layanan perawatan dan perbaikan AC.
Presiden Direktur PT SEID, Fumihiro Irie mengungkapkan, Sharp tidak hanya menyuguhkan beragam produk-produk elektronik terbaru dengan kualitas, teknologi dan fitur-fitur yang disesuaikan dengan kebutuhan konsumennya.
”Kita juga menambah layanan purna jual, salah satu bentuk apresiasi kami terhadap kesetiaan dan kepercayaan konsumen Sharp. Kami akan terus meningkatkan pelayanan demi kemudahan dan kenyamanan pelanggan dalam menggunakan produk-produk kami," ungkapnya dalam keterangan tertulis pada Sindonews, Senin (5/1/2015).
Armada Cleaning Team ini akan melengkapi armada operasional servis yang sudah dimiliki oleh PT SEID saat ini yaitu sebanyak 142 unit.
Selain itu, Sharp memiliki 2 jenis pelayanan servis yang ditawarkan kepada konsumennya, yakni Carry In Service (pelanggan datang ke kantor servis Sharp) atau In Home Service (teknisi Sharp mengunjungi rumah pelanggan).
Presiden Direktur PT SEID, Fumihiro Irie mengungkapkan, Sharp tidak hanya menyuguhkan beragam produk-produk elektronik terbaru dengan kualitas, teknologi dan fitur-fitur yang disesuaikan dengan kebutuhan konsumennya.
”Kita juga menambah layanan purna jual, salah satu bentuk apresiasi kami terhadap kesetiaan dan kepercayaan konsumen Sharp. Kami akan terus meningkatkan pelayanan demi kemudahan dan kenyamanan pelanggan dalam menggunakan produk-produk kami," ungkapnya dalam keterangan tertulis pada Sindonews, Senin (5/1/2015).
Armada Cleaning Team ini akan melengkapi armada operasional servis yang sudah dimiliki oleh PT SEID saat ini yaitu sebanyak 142 unit.
Selain itu, Sharp memiliki 2 jenis pelayanan servis yang ditawarkan kepada konsumennya, yakni Carry In Service (pelanggan datang ke kantor servis Sharp) atau In Home Service (teknisi Sharp mengunjungi rumah pelanggan).
(dol)