Mendukung iPhone 6 dan 6 Plus, Gmail iOS Di-update

Selasa, 07 Oktober 2014 - 09:27 WIB
Mendukung iPhone 6 dan...
Mendukung iPhone 6 dan 6 Plus, Gmail iOS Di-update
A A A
CALIFORNIA - Kabar terbaru bagi pengguna Gmail resmi dari Google untuk iOS kini telah ter-update agar dapat mendukung iPhone 6 dan 6 Plus.

Dilansir dari Ubergizmo, Selasa (7/10/2014), ini berarti bahwa aplikasi tidak lagi meregang untuk mengisi layar. Justru telah dioptimalkan untuk resolusi kedua ponsel, sehingga tampilan lebih jelas dan tajam.

Pengguna kini dapat menampilkan pesan lebih baik dari sebelumnya. Buat yang tidak menyukai menggunakan Gmail client pihak ketiga, Anda dapat memperoleh aplikasi dan update terbaru Gmail di iTunes App Store. Diharapkan aplikasi lain akan diperbarui untuk mendukung resolusi baru juga.

Sebagai informasi, ketika Apple merilis iPhone 5, layar 4 inci membuat aplikasi tidak bisa tampil optimal sehingga beberapa letterboxing tidak sesuai yang diharapkan.

Akhirnya ukuran aplikasi diubah agar sesuai dengan layar 4 inci. Tetapi dengan hadirnya iPhone 6 dan 6 Plus, Apple malah memilih meregangkan aplikasi untuk mengisi layar yang diyakini dapat memecahkan masalah letterboxing.

Namun hasilnya, resolusi aplikasi menjadi lebih rendah sehingga tidak terlihat sebagus yang diharapkan.
(dyt)
Berita Terkait
Unik! Pengantin Pria...
Unik! Pengantin Pria Ini Berikan Mahar pada Calon Istri Berupa Saham Apple Inc.
Blibli Hadirkan Apple...
Blibli Hadirkan Apple Authorized Reseller di Indonesia
Gerai Terbesar Apple...
Gerai Terbesar Apple di Cina Tutup
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus,...
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus, Bukan untuk Tim Mendang Mending
Dunia Kerja Masa Depan...
Dunia Kerja Masa Depan Kian Menantang, HP Indonesia Gelar Edukasi STEM untuk Pelajar
Microsoft Jadi Pembeli...
Microsoft Jadi Pembeli Potensial Discord Inc
Berita Terkini
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
3 jam yang lalu
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
9 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
15 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
15 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
18 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
19 jam yang lalu
Infografis
6 Taman di Jakarta Buka...
6 Taman di Jakarta Buka 24 Jam, Dapat Ciptakan Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved