Dua Bundel Far Cry 4 Segera Tiba di Eropa

Senin, 29 September 2014 - 14:50 WIB
Dua Bundel Far Cry 4...
Dua Bundel Far Cry 4 Segera Tiba di Eropa
A A A
NEW YORK - Game action RPG bergenre First Person Shooter (FPS), dua bundel resmi Far Cry 4 (FC4) untuk Sony PS4 diluncurkan di Eropa dalam waktu dekat.

Seperti dilansir Ubergizmo, Senin (29/9/2014), gamers akan diberi pilihan untuk tawaran paket ini, yakni bundel Far Cry 4 hitam tradisional PS4 serta bundel putih.

Bundel baru ini akan menampilkan salinan edisi khusus dari game baru. Tersedia PlayStation 500 GB dan juga disertai dengan kontroler DualShock 4.

Selain itu, kedua bundel Far Cry 4 PS4 tersedia beberapa pilihan platform permainan, seperti yang dirilis pada Sony PS4, Xbox One, PS3, Xbox 360 dan PC.

Rencananya, permainan ini akan dirilis pada 18 November mendatang. Sayang, untuk rincian harga resmi hingga saat ini belum ditentukan. Meskipun begitu, diperkirakan untuk penjualan di wilayah Eropa diperkirakan 384,99 pounds atau sekitar Rp7,5 juta.
(dyt)
Berita Terkait
Bertemakan Petualang...
Bertemakan Petualang Seru, Game Berbasis AI Diperkenalkan
Game FPS Arena Breakout...
Game FPS Arena Breakout Siap Diluncurkan Bulan Depan
Update Versi 2.7, PUBG...
Update Versi 2.7, PUBG Mobile Hadirkan Mode Dragon Ball Super
Cara Menguasai Kastil...
Cara Menguasai Kastil di Fitur Game War of Emperium
Game Petualangan MMO...
Game Petualangan MMO Kini Bisa Dimainkan di PlayStation dan PC
Horizon Forbidden West...
Horizon Forbidden West Hadir di PC Awal Tahun Depan
Berita Terkini
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
1 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
1 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
2 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
13 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
16 jam yang lalu
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
16 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved