Bakti Jambore Indonesia Starlet Club 2020 untuk Sesama

Selasa, 24 Maret 2020 - 16:29 WIB
Bakti Jambore Indonesia...
Bakti Jambore Indonesia Starlet Club 2020 untuk Sesama
A A A
BANDUNG - Sejumlah acara digelar pada Jamnas Jambore Indonesian Starlet Club 2020. Hajatan pertama digelar pada Minggu, (22/3/2020). Usai itu, berturut turut digelar Go Green, Bedah Rumah dan Donor Darah.

Pada acara pertama Go Green, Indonesian Starlet Club peduli lingkungan menggelar aksi menanam 1.000 pohon yang di tanam area Perum Perhutani KPH Bandung Selatan tepatnya di sekitar wisata Cibolang Hot Spring. Kegiatan tersebut di gelar pada 01 Maret 2020. Ini sebagai salah satu bentuk peduli akan lingkungan. Adapun jenis pohon yang ditanam yakni Eucalyptus, Trembesi, Mahoni, Tanjung dan Gemelina.

Agenda kedua di minggu berikutnya adalah bedah rumah. Kembali Indonesian Starlet Club berbagi rezeki dengan membantu saudara-saudara yang kurang mampu dengan kegiatan bedah rumah yang diselenggarakan pada 04 Maret 2020.

Dalam acara ini, salah satu warga yang mendapat bantuan adalah Keluarga Ata beralamat di Kp. Sukahaji Rt.003/001 Kelurahan Sukahaji, Kecamatan Cipeundeuy, Kabupaten Bandung Barat.

Kegiatan tersebut Indonesian Starlet Club membantu dengan memberikan bantuan berupa dana sebesat Rp3.000.000.

Agenda ke tiga sebagai penutup rangkaian kegiatan Jamnas Indonesian Starlet Club 2020 dengan menggelar acara donor darah. Kegiatan digelar pada 15 Maret 2020 bertempat di RS PMI Kota Bandung.
(atk)
Berita Terkait
Toyota GR Starlet 2026:...
Toyota GR Starlet 2026: Jadi GR Termurah dengan Tenaga Turbo 150HP yang Menggetarkan
Toyota Ingin Bangkitkan...
Toyota Ingin Bangkitkan Starlet dengan Tenaga Baru
Toyota Siap Hidupkan...
Toyota Siap Hidupkan Kembali Starlet versi Gazoo Racing
PSSI Tetapkan Enam Peserta...
PSSI Tetapkan Enam Peserta Liga 1 Lolos AFC Club Licensing 2020
Media Harus Tanamkan...
Media Harus Tanamkan Kode Etik Jurnalistik dalam Pemberitaan
Daftar Pajak Mobil Toyota...
Daftar Pajak Mobil Toyota Starlet Berdasar Jenis dan Tahun Rilis
Berita Terkini
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
3 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
11 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
15 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
18 jam yang lalu
Infografis
Megawati Hangestri Diminati...
Megawati Hangestri Diminati Klub Jepang, Turki, dan Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved