Susunan Kamera Samsung Galaxy Note 10 Tak Lagi Horizontal Tapi Vertikal

Selasa, 21 Mei 2019 - 13:01 WIB
Susunan Kamera Samsung...
Susunan Kamera Samsung Galaxy Note 10 Tak Lagi Horizontal Tapi Vertikal
A A A
SEOUL - Akun pembocor industri seluler, @UniverseIce, kembali mengumbar keterangan rahasia Samsung Galaxy Note10 dengan nama kode Da Vinci. Handphone disebutkan akan memiliki kamera depan dan belakang yang berbeda dibandingkan Galaxy Note9.

Kamera selfie kemungkinan besar akan bergerak di dalam layar, berkat lubang kecil seperti pada Galaxy S10 Plus. Sedangkan tiga kamera bagian belakangnya dikabarkan beralih dari horizontal ke arah penempatan vertikal.

Setidaknya, kamera Galaxy Note10 dilaporkan sama dengan yang ada di Galaxy S10 dan Galaxy S10 Plus. Rumor sebelumnya membuat publik berharap Samsung akan memperkenalkan sensor 64 MP terbarunya di Galaxy Note10.

Namun wacana itu mentah lagi dengan munculnya kemungkinan sensor baru akan digunakan di Galaxy S11. Berbicara tentang Galaxy S11, ponsel ini dilaporkan diberi nama kode Picasso.

Pihak Samsung sampai sekarang belum memberikan keterangan resmi seputar dua smartphone flagship berikutnya itu. Yang jelas, biasanya untuk Galaxy seri phablet akan dirilis di akhir tahun dan Galaxy S series dilepas pada kuartal pertama tahun.
(mim)
Berita Terkait
Galaxy M41 Batal, Samsung...
Galaxy M41 Batal, Samsung Siapkan Galaxy M51 untuk Saingi Redmi dan realme
Samsung Galaxy A41 Sudah...
Samsung Galaxy A41 Sudah Siap Pre-Order di Belanda
Samsung Disebut akan...
Samsung Disebut akan Umumkan Kehadiran Galaxy F41 Besok
Dijual Rp1,1 Juta, Galaxy...
Dijual Rp1,1 Juta, Galaxy A01 Core Ramaikan Segmen Pasar Ponsel Murah
Membandingkan Dimensi...
Membandingkan Dimensi Ukuran Samsung Galaxy S21 Plus vs Galaxy S21
Alhamdulillah, Harga...
Alhamdulillah, Harga Galaxy Note20 dan Plus Lebih Murah Dibanding Note10
Berita Terkini
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
11 menit yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
41 menit yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
2 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
4 jam yang lalu
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
5 jam yang lalu
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
13 jam yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved