Parlemen Irak Larang Game Online Sejenis PUBG

Jum'at, 26 April 2019 - 16:02 WIB
Parlemen Irak Larang...
Parlemen Irak Larang Game Online Sejenis PUBG
A A A
BAGDAD - Belakangan, Game online Playerunknown's Battlegrounds (PUBG) banyak dicekal dimana mana. Di Nepal dan India pemerintah setempat telah berusaha melakukan pemblokiran pada game ini.

Kini, pemerintah Irak juga berencana untuk memblokir game tersebut. Tak hanya PUBG yang dicekal, game lainya yang berjenis battle royale, yaitu Fortnite tak lepas dari pelarangan pemerintah Irak.

Hal tersebut lantaran pengaruh yang dinilai negatif terutama pada anak muda di negara tersebut. Anggota parlemen Irak akhirnya menyetujui untuk mengamanatkan kepada pemerintah agar melarang akses online ke game dan transaksi keuangan terkait.

"Karena efek negatif yang disebabkan oleh beberapa permainan elektronik pada kesehatan, budaya, dan keamanan masyarakat Irak, termasuk ancaman sosial dan moral terhadap anak-anak dan remaja," tulis sebuah pernyataan dilansir dari Reuters, Jumat (26/4/2019).

Anggota parlemen Irak Moqtada al-Sadr, yang koalisinya menguasai jumlah kursi di parlemen, telah mendesak kepada generasi muda Irak untuk tak bermain game PUBG.

"Apa faedahnya jika kamu membunuh satu atau dua orang di PUBG? Ini bukan game adu kecerdasan atau game militer yang memberimu cara tepat untuk bertarung," ujarnya.

Larangan itu sontak menimbulkan ketidakpuasan terhadap ratusan pengguna media sosial Irak yang mengkritik anggota parlemen atas apa yang mereka putuskan.
(wbs)
Berita Terkait
PUBG Raup Keuntungan...
PUBG Raup Keuntungan Rp3,17 Triliun Sepanjang Mei 2020
Pembaruan PUBG Mobile...
Pembaruan PUBG Mobile Versi 1.6 Hadirkan Flora Menace
PUBG Mobile Resmi Rilis...
PUBG Mobile Resmi Rilis Petualangan Bertema Hutan Misterius di Peta Sanhok
Timbulkan Efek Negatif,...
Timbulkan Efek Negatif, Pakistan Blokir Sementara PUBG di Negaranya
Hadirkan Banyak Petualangan,...
Hadirkan Banyak Petualangan, AirConsole Resmi Masuk ke Indonesia
Cara Beda Menikmati...
Cara Beda Menikmati Permainan Mobile Games
Berita Terkini
Bukti Nyata Gladiator...
Bukti Nyata Gladiator Bertarung dengan Singa Ditemukan
3 jam yang lalu
Bumi Bakal Terbakar...
Bumi Bakal Terbakar Matahari, Elon Musk Ngotot Pindahkan Manusia ke Mars
6 jam yang lalu
Danau Raksasa Tiba-tiba...
Danau Raksasa Tiba-tiba Muncul Kembali setelah 130 Tahun Menghilang
8 jam yang lalu
5 Fakta GTA VI yang...
5 Fakta GTA VI yang Baru Luncurkan Trailer Kedua, Salah Satunya Berkaitan dengan Tanggal Rilis
8 jam yang lalu
Meta Lakukan Update...
Meta Lakukan Update untuk Aplikasi Edits
10 jam yang lalu
Kapan GTA VI Rilis?...
Kapan GTA VI Rilis? Ini Spesifikasi PC yang Dibutuhkan!
20 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Ilmuwan Larang...
Ini Alasan Ilmuwan Larang Rebus Kepiting dalam Keadaan Hidup
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved