Menkominfo Terus Dorong Brand Global Penuhi TKDN 30%

Kamis, 20 Oktober 2016 - 21:03 WIB
Menkominfo Terus Dorong...
Menkominfo Terus Dorong Brand Global Penuhi TKDN 30%
A A A
JAKARTA - Lenovo sebagai perusahaan global baru saja menunjukkan komitmennya dalam mendorong kemajuan teknologi komunikasi dan informasi dalam negeri dengan melakukan pabrikasi Moto di Indonesia. Namun bagaimana dengan brand global lainnya yang hanya memasarkan produknya di Indonesia.

Dalam hal ini Menteri Komunikasi dan Informatik (Menkominfo), Rudiantara memberikan tanggapannya. Dikatakan seluruh brand global yang ada di Indonesia harus memenuhi Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN).

"Kita dorong brand global untuk memenuhi TKDN 30 persen di 2017. Jadi tidak hanya Lenovo saja, semua kita dorong karena ini akan memajukan ekosistem yang ada," ujar Menkominfo, di Jakarta, Kamis (20/10/2016).

Dirinya menambahkan, Pemerintah dalam hal ini bersifat netral terhadap semuanya. Jadi tidak ada yang di diskriminasi. Kalau semua mau berproses dengan baik kita akan sangat terbuka terhadap siapa saja.

Namun dalam hal ini Menkominfo menjelaskan bahwa masih akan ada brand global yang mengikuti jejak Lenovo. Pasalnya semua harus sudah memnuhi aturan TKDN 30% mulai 2017.

"Kalau ditanya apakah akan ada lagi yang seperti Lenovo. Tentu akan ada lagi, kita lihat saja, yang jelas kita akan terbuka pada siapa saja tapi kan nantinya mereka akan tetap berkompetisi di pasar," ungkapnya.
(wbs)
Berita Terkait
Review Lenovo Yoga Pro...
Review Lenovo Yoga Pro 7: Performa Tinggi, Desain Elegan untuk Profesional dan Pekerja Kreatif
Review Lenovo Legion...
Review Lenovo Legion 5: Ketika Gaming Bersentuhan dengan AI
Lenovo Hadirkan Fitur...
Lenovo Hadirkan Fitur AI di Laptop Terjangkau, Ini Buktinya!
Intip Fasilitas Gerai...
Intip Fasilitas Gerai Premium Lenovo Exclusive Store di Mall Ambassador Jakarta
Lenovo Legion Go: Konsol...
Lenovo Legion Go: Konsol Gaming Portabel Idaman Pelajar dan Traveler
Lenovo Yoga Slim 9i...
Lenovo Yoga Slim 9i Aura Edition: Selain AI Canggih Juga Punya Kamera Tersembunyi
Berita Terkini
AS Kembali Perpanjang...
AS Kembali Perpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
1 jam yang lalu
Intel Siapkan Teknologi...
Intel Siapkan Teknologi Pendingin CPU Berperforma Tinggi
2 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Senin 5 Mei 2025, Klaim Sekarang!
3 jam yang lalu
Kisah Pembangunan Bahtera...
Kisah Pembangunan Bahtera Nuh: Sebuah Tantangan Teknologi di Ambang Bencana Dahsyat
4 jam yang lalu
Kontroversi Worldcoin:...
Kontroversi Worldcoin: Antara Janji Utopis dan Ancaman Privasi di Era Digital
4 jam yang lalu
Kontroversi Pembekuan...
Kontroversi Pembekuan Worldcoin dan WorldID di Indonesia, Tawarkan Rp800 Ribu Ditukar dengan Data Biometrik Pribadi
5 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Komisi Eropa...
3 Alasan Komisi Eropa Dorong UE Miliki Blok Pertahanan Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved