Philips Lighting Luncurkan Program 'Brighter Lives, Better World'

Selasa, 20 September 2016 - 19:02 WIB
Philips Lighting Luncurkan...
Philips Lighting Luncurkan Program 'Brighter Lives, Better World'
A A A
JAKARTA - Philips Lighting luncurkan program baru berkelanjutan lima-tahun, ‘Brighter Lives, Better World’ dalam Climate Week NYC. Ini adalah kali pertama Philips Lighting mencanangkan tujuan berkelanjutan sebagai perusahaan terdaftar yang berdiri sendiri, melanjutkan sejarah panjang Philips dalam sepak terjang kelas dunia yang berkelanjutan, dan program EcoVision-nya.

Program ‘Brighter Lives, Better World’ merupakan cara Philips Lighting untuk menciptakan kehidupan yang lebih cemerlang dengan pencahayaan dan peningkatan produktivitas masyarakat. Untuk itu perusahaan tengah mempercepat perpindahan ke LED yang lebih hemat energi dan sistem pencahayaan terkoneksi yang membantu menciptakan dunia yang lebih baik, di mana konsumen bisa menekan penggunaan energi mereka hingga 80%.

"Ambisi kami adalah memimpin industri dengan pencahayaan terkoneksi yang berkelanjutan, dan untuk menunjukkan bahwa kami benar-benar menjalankan komitmen dengan meluncurkan program berkelanjutan ‘Brighter Lives, Better World’," ujar CEO Philips Lighting, Eric Rondolat, dalam keterangan resminya, Selasa (20/9/2016).

Tercatat, sebanyak 40% penggunaan energi global berasal dari bangunan, renovasi bangunan yang ada dan teknologi bangunan yang baru dapat membantu mencapai penghematan energi yang selanjutnya akan memungkinkan pengurangan emisi.

"Untuk menyongsong masa depan dengan ketahanan iklim, salah satu kesempatan yang bisa segera kita raih adalah mendorong penghematan energi melalui renovasi dan pencahayaan," ungkap Damian Ryan, Acting CEO, The Climate Group.
(wbs)
Berita Terkait
Big Brand Day Hadirkan...
Big Brand Day Hadirkan Banyak Pilihan Produk Elektronik Rumah Tangga
Philips Shaver S1000...
Philips Shaver S1000 Dilengkapi dengan Pengisian Daya Nirkabel
Philips Klaim Alat Pembersih...
Philips Klaim Alat Pembersih Udaranya Bisa Menyaring 99,97% Partikel Halus
Signify Resmikan Pabrik...
Signify Resmikan Pabrik Luminer Cetak 3D dengan Teknologi Ramah Lingkungan
Signify Perkenalkan...
Signify Perkenalkan Lampu Pintar Terkoneksi yang Bisa Berubah Warna
Philips akan Pecat 6.000...
Philips akan Pecat 6.000 Karyawan di Penjuru Dunia pada 2025
Berita Terkini
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
1 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
1 jam yang lalu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
9 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
10 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
11 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
1 hari yang lalu
Infografis
Iran Luncurkan Kota...
Iran Luncurkan Kota Rudal Bawah Tanah Berisi Ribuan Rudal Presisi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved