Sudah Mulai Bosan, Pokemon Go Ditinggalkan 15 Juta Pemainnya

Rabu, 24 Agustus 2016 - 14:36 WIB
Sudah Mulai Bosan, Pokemon...
Sudah Mulai Bosan, Pokemon Go Ditinggalkan 15 Juta Pemainnya
A A A
SYDNEY - Tak butuh waktu lama untuk membuat game Pokemon Go menjadi tenar dan digandrungi oleh semua kalangan baik dari anak-anak maupun orang dewasa. Game besutan Niantic Labs menawarkan permainan yang tidak biasanya, yakni memanfaatkan teknologi Augmented Reality yang menjadikan lingkungan sekitar kita seolah-olah ada Pokemon.

Namun, ketenaran game Pokemon Go Namun mulai surut alias berkurang, hal ini seperti dikutip dari TweakTown, Rabu (24/8/2016). Menurut hasil kajian survei Sensor Tower, SurveyMonkey, dan Apptopia, dikatakan kalau jumlah pemain Pokemon Go berkurang dari 45 juta pemain menjadi sekitar 30 juta pemain.

Laporan ini berdasarkan penelitian jumlah unduhan, ketertarikan dan waktu yang dihabiskan untuk memainkan game ini. Mereka para trainer (pemain Pokemon Go) sudah jenuh dengan konten yang ditawarkan Niantic Labs.

Apalagi jumlah Pokemon yang ada masih merupakan batch pertama dan fitur-fitur terbaru belum melakukan update, misalnya bertukar Pokemon. Penyebab lain adalah banyaknya trainer yang menggunakan program atau aplikasi pihak ketiga.

Misalnya pemalsuan GPS, yang membuat pemain tidak perlu berjalan untuk mendapatkan Pokemon, bahkan program bot yang mampu meningkatkan level karakter dalam waktu yang singkat. Kabarnya Niantic sedang mempersiapkan pembaruan terbaru untuk Pokemon Go.
(dol)
Berita Terkait
Garena Kolaborasi dengan...
Garena Kolaborasi dengan Netflix Hadirkan Money Heist dalam Game
E-Sports Menjadi Industri...
E-Sports Menjadi Industri Raksasa dengan Nilai Rp14,6 Triliun
Fakta Stray Mampu Sabet...
Fakta Stray Mampu Sabet Game Terbaik di The Game Awards 2022
6 Fakta Tersembunyi...
6 Fakta Tersembunyi New Class Crusader dari Ragnarok Origin
Pakai Unreal Engine...
Pakai Unreal Engine 5, Krafton Pamer Game Mirip The Sims
3 Indonesia Adakan Kompetisi...
3 Indonesia Adakan Kompetisi untuk Gamers dan Cosplayer di Tanah Air
Berita Terkini
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
9 jam yang lalu
Spesies Serangga Baru...
Spesies Serangga Baru Ditemukan, Dinamai Singapura
9 jam yang lalu
Ilmuwan China Bikin...
Ilmuwan China Bikin Memori Tercepat di Dunia Poxiao: Tembus 400 Pikodetik, Bikin AI Berpikir Secepat Manusia
13 jam yang lalu
NEC Raih Standar Emas...
NEC Raih Standar Emas Perlindungan Data, Jaga Keamanan Informasi dari Penjahat Siber
14 jam yang lalu
5 Alasan Menggunakan...
5 Alasan Menggunakan GoPay Games untuk Top Up Game Online
20 jam yang lalu
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
1 hari yang lalu
Infografis
Bersiap Perang, 450...
Bersiap Perang, 450 Juta Warga Uni Eropa Diminta Timbun Makanan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved