Robot Pengantar Pizza Diuji Coba

Sabtu, 20 Agustus 2016 - 21:02 WIB
Robot Pengantar Pizza...
Robot Pengantar Pizza Diuji Coba
A A A
WELLINGTON. - Robot pengantar pizza otomatis telah dirancang, Perusahaan Pizza Domino yang mereka sebut Dubbed Domino s Robotic Unit atau DRU. Penelitian kendaraan ini telah dimulai pada tahun lalu dengan kerjasama kontraktor militer bernama Marathon.

Seperti dilansir, Carscoop, Sabtu (20/8/2016), beberapa desain telah dirancang dan diusulkan dan akhirnya model mesin empat roda ini diresmikan awal bulan lalu. Ia mampu bergerak dengan indera seakan manusia, untuk menghindari hambatan dan dalam sesi percobaan yang dilakukan, kendaraan Otomatis ini berhasil mengirim 1set pizza yang dipesan ke rumah pelanggan.

Meskipun banyak yang menganggap proyek ini hanya sensasi namun pihak Domino sebenarnya sangat serius untuk membuat robot ini satu kenyataan. Mereka sedang berdiskusi dengan pihak berwenang di Selandia Baru untuk mengadakan tes pada skala lebih besar.

Tempat yang coba ditingkatkan adalah tingkat efisiensi dan kecepatan yang bisa dicapai untuk memastikan makanan cepat sampai ke pelangggan.
(wbs)
Berita Terkait
Figure 02: Ancaman atau...
Figure 02: Ancaman atau Sahabat? Robot Humanoid yang Siap Mengubah Dunia
Bisa Susun Barang, Ilmuwan...
Bisa Susun Barang, Ilmuwan Teliti Gerak-gerik Robot Berbentuk Manusia
Robot Rp1,4 Miliar Mengayunkan...
Robot Rp1,4 Miliar Mengayunkan Tinju ke Warga: Teknologi atau Ancaman?
Ngeri dan Kagum, Robot...
Ngeri dan Kagum, Robot Humanoid Ini Bisa Ciptakan Ekspresi Wajah
Ini 5 Robot Termahal...
Ini 5 Robot Termahal di Dunia, Harganya Mencapai Rp36,1 Miliar
Inovasi Baru, Robot...
Inovasi Baru, Robot Sukses Rancang dan Bangun Tembok Raksasa Tanpa Bantuan Manusia
Berita Terkini
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
9 jam yang lalu
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan...
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan Produktivitas dan Nikmati Kemudahan Instal Google Apps dengan Cepat
10 jam yang lalu
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
15 jam yang lalu
Benarkah Kapal Hantu...
Benarkah Kapal Hantu The Flying Dutchman Itu Ada? Ini Penjelasannya
16 jam yang lalu
Diyakini Lokasi Harta...
Diyakini Lokasi Harta Karun, Ratusan Warga Berbondong-bodong Gali Tempat Ini
20 jam yang lalu
Norwegia Gunakan Robot...
Norwegia Gunakan Robot sebagai Asisten Rumah Tangga
1 hari yang lalu
Infografis
Spot, Robot Anjing yang...
Spot, Robot Anjing yang Bertugas Kawal Rumah Donald Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved