Pokemon Go Dianggap Jiplak Game Lain

Rabu, 17 Agustus 2016 - 20:03 WIB
Pokemon Go Dianggap...
Pokemon Go Dianggap Jiplak Game Lain
A A A
SEOUL - Pokemon Go bisa dibilang menjadi game yang apling sukses untuk saat ini. Bahkan banyak yang memuji game ini mampu menawarkan keseruan baru dalam bermain game.

Meski popularitasnya kini terus meningkat, namun terdapat kabar kurang sedap akan game ini. Di Korea Selatan, game besutan Nintendo ini justru dianggap sebagai hasil jiplak.

Salah satu media Negeri Ginnseng tersebut mengatakan, Pokemon Go meniru game mobile Korea yang berjudul Olleh Catch Catch. Cara bermainnya pun sama, keduanya sama-sama menggunakan teknologi augmented reality (AR) dan GPS untuk menangkap berbagai macam monster dengan menggunakan perangkat smartphone.

Bedanya, saat diluncurkan pada 2011 game ini tidak sepopupler Pokemon Go. Selain itu, game ini hanya terbatas di Korea Selatan sampai akhirnya ditutup. Demikian dikutip dari Ubergizmo, Rabu (17/8/2016)

Ini bukan pertama kali Pokemon Go diterpa hal yang tidak sedap. Sebelumnya game ini juga sempat dipalsukan alias beredar versi 'KW'.

Sebagai informasi, saat ini Pokemon Go secara resmi dapat diunduh untuk pengguna iOS dan Android di Indonesia.
(wbs)
Berita Terkait
Fakta Stray Mampu Sabet...
Fakta Stray Mampu Sabet Game Terbaik di The Game Awards 2022
Cara Main Craftsman...
Cara Main Craftsman Multiplayer dengan Mudah, Jadi Makin Seru
Konser Virtual Revolusioner...
Konser Virtual Revolusioner Sky: Children of the Light Kini Terbuka
Sambut Pembaruan Versi...
Sambut Pembaruan Versi 2.0: Vera, Tower of Fantasy Siap Hadir di Jakarta!
Evermore Knights Resmi...
Evermore Knights Resmi Membuka Close Beta Test
Bertajuk The Last Dance,...
Bertajuk The Last Dance, Woman Star League Digelar Offline
Berita Terkini
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
16 jam yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
19 jam yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 hari yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Infografis
Lebih Sehat dari Makanan...
Lebih Sehat dari Makanan Lain, Berikut Clean Eating dan Real Food
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved