Tips Sederhana Tangkal Aksi Peretasan

Minggu, 26 Juni 2016 - 10:05 WIB
Tips Sederhana Tangkal...
Tips Sederhana Tangkal Aksi Peretasan
A A A
CALIFORNIA - Aksi peretasan yang dilakukan oleh para hacker hingga saat ini masih menjadi momok menakutkan bagi para pengguna internet. Dalam melakukan aksinya, para hacker juga tidak pandang bulu siapa yang akan menjadi korbannya.

Bahkan belakangan ini para publik figur kerap menjadi sasaran. Lalu bagaimana cara menangkal aksi kejahatan dunia maya ini. Dilansir dari Tech Radar, Minggu (26/6/2016), beberapa langkah mudah yang mungkin bisa adalah berikan password khusus untuk masing-masing akun yang dimiliki serta berikan kombinasi yang sulit ditebak.

Selain password, virus juga bisa menjadi celah hacker masuk ke akun atau perangkat yang menjadi targetnya. Oleh sebab itu, tentunya diperlukan software antivirus. Saat ini, telah banyak beberapa perusahaan yang menyediakan software antivirus baik yang berbayar ataupun gratis.

Selain itu, hal lainnya yang perlu diperhatikan mewaspadai email phising. Sebab salah satu cara paling umum yang dilakukan hacker untuk mengakses informasi dan perangkat Anda adalah melalui email spam. Untuk itu, Anda harus berhati-hati sebelum membuka email tidak dikenal. Terakhir tentu mempersiapkan diri sendiri atas berbagai kemungkinan yang terjadi.
(akr)
Berita Terkait
Tangkal Hackers, DANA...
Tangkal Hackers, DANA Perbarui Sertifikasi PCI-DSS
Kembali Berulah, Hacker...
Kembali Berulah, Hacker Korea Utara Bobol Cryptocurrency
Hancurkan Produk Israel,...
Hancurkan Produk Israel, AS Bikin Sayembara Rp159 Miliar untuk Tangkap CyberAv3ngers
Kelompok Hacker Dukungan...
Kelompok Hacker Dukungan Iran Dituduh Targetkan Sektor-sektor Penting di AS
Microsoft Tuding Iran...
Microsoft Tuding Iran Dalang di Balik Aksi Peretasan Majalah Prancis Charlie Hebdo
Amerika Peringatkan...
Amerika Peringatkan agar Tidak Pekerjakan Hackers Korea Utara
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
9 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
13 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
19 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
20 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
22 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
23 jam yang lalu
Infografis
Makan Daging Tanpa Khawatir...
Makan Daging Tanpa Khawatir Kolesterol Naik dengan 4 Tips Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved