Apjatel Akan Bahas Kasus Pemotongan Kabel MNC Play di Rakernas

Selasa, 19 April 2016 - 21:05 WIB
Apjatel Akan Bahas Kasus...
Apjatel Akan Bahas Kasus Pemotongan Kabel MNC Play di Rakernas
A A A
JAKARTA - Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (Apjatel) akan membahas kasus pemotongan kabel milik MNC Play dalam rapat kerja nasional (Rakernas), pada 27 April 2016. Mereka meminta pelaku pemotongan kabel bertanggung jawab.

Ketua Umum Apjatel Lukman Adjam mengatakan, pelaku praktik vandalisme seperti ini harus diproses sesuai hukum yang berlaku. "Harusnya mereka bertanggung jawab," ujarnya, Selasa (19/4/2016).

Sebelumnya, kata Lukman, Apjatel sudah mengirimkan surat teguran kepada pihak yang diduga terkait dengan penertiban kabel. Namun sampai sekarang belum ada balasan dari pihak bersangkutan.

"Belum ada, tapi surat sudah kami sampaikan. Rencananya akan kami bahas saat Rakernas pada 27 April," tandasnya.
(dmd)
Berita Terkait
MNC Play Berikan Bantuan...
MNC Play Berikan Bantuan Perahu Karet dan Alat Kesehatan untuk Kelurahan Bintaro
Cara Ganti Password...
Cara Ganti Password WiFi MNC Play, Gampang Kok!
Tembus 300 Ribu Subscribers,...
Tembus 300 Ribu Subscribers, MNC Play Gelar Syukuran
Peran Asosiasi Dinilai...
Peran Asosiasi Dinilai Bermanfaat bagi Pelaku Industri Telekomunikasi
HUT ke-8, MNC Play Terus...
HUT ke-8, MNC Play Terus Berinovasi dan Suguhkan Konten yang Lebih Menarik
aMAYzing 8 Awards Celebration...
aMAYzing 8 Awards Celebration MNC Play
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
4 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
8 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
13 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
15 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
16 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
18 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved