Samsung New Smartwatch Hadirkan Mobile Payment

Senin, 08 Juni 2015 - 13:27 WIB
Samsung New Smartwatch...
Samsung New Smartwatch Hadirkan Mobile Payment
A A A
SEOUL - Perusahaan teknologi raksasa Samsung Electronics Co Ltd, berencana menawarkan pembayaran mobile dalam smartwatch. Mengutip sumber tanpa nama, harian Electronic Times Korsel mengungkap, teknologi canggih ini akan diluncurkan semester kedua tahun ini.

Dilansir dari BusinessInsider, Senin (8/6/2015), Samsung berencana menggunakan teknologi near-field komunikasi (NFC) untuk mendukung pembayaran mobile di smartwatch tersebut.

Teknologi ini serupa dengan yang digunakan Apple Inc. Dimana perusahaan berlogo apel ini menyematkannya pada smartwatch-nya untuk menggunakan fitur Apple Pay.

Perusahaan Korea Selatan tersebut mengatakan, bahwa mereka layanan pembayaran mobile Samsung Pay dengan dukungan teknologi NFC ini akan siap di Juli mendatang. Sayang, hingga kini, Samsung masih menutup rapat dalam memberikan keterangan.
(dyt)
Berita Terkait
Foto Bocoran Baru Galaxy...
Foto Bocoran Baru Galaxy Watch 3 Beberkan Desain Ulang OS Tizen
Mengulik 4 Fitur Andalan...
Mengulik 4 Fitur Andalan Samsung Galaxy Watch6
Perbandingan Smartwatch...
Perbandingan Smartwatch Samsung, Huawei, Xiaomi, Google, dan Apple Watch
Galaxy Watch 7 Bantu...
Galaxy Watch 7 Bantu Pengguna Jaga Gaya Hidup Sehat
Samsung Galaxy Watch3...
Samsung Galaxy Watch3 Kantongi Sertifikasi NBTC Thailand
Begini Rasanya Memakai...
Begini Rasanya Memakai Galaxy Watch3, Smartwatch Samsung Termahal dan Paling Premium
Berita Terkini
Begini Kondisi Bumi...
Begini Kondisi Bumi saat Es Antartika Seluruhnya Mencair
1 jam yang lalu
Keseriusan dan Dedikasi...
Keseriusan dan Dedikasi HP Mendukung Masa Depan Pekerjaan Lebih Baik
1 jam yang lalu
LG InstaView: Kulkas...
LG InstaView: Kulkas Sultan Bikin Tamu Melongo, Isi Kulkas Terlihat dengan Ketukan
1 jam yang lalu
PDN Cikarang Molor Lagi!...
PDN Cikarang Molor Lagi! Ramadan Jadi Alasan Penundaan, Kapan Beroperasi?
2 jam yang lalu
Cara Tukar Uang Baru...
Cara Tukar Uang Baru Lewat Aplikasi PINTAR BI, Mudah Banget!
5 jam yang lalu
HP Amplify Conference...
HP Amplify Conference 2025 Bahas Dampak Transformatif AI terhadap Masa Depan Pekerjaan
5 jam yang lalu
Infografis
Timnas AMIN Ingin Hadirkan...
Timnas AMIN Ingin Hadirkan Sri Mulyani dan Tri Rismaharini di MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved