Ini 7 Hewan yang Pernah ke Luar Angkasa Sepanjang Sejarah

Jum'at, 16 Desember 2022 - 13:38 WIB
loading...
Ini 7 Hewan yang Pernah...
Sejarah mencatat bahwa terdapat sejumlah hewan yang pernah ke luar angkasa. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Sejarah mencatat bahwa terdapat sejumlah hewan yang pernah ke luar angkasa . Biasanya hewan-hewan ini menjadi objek penelitian para ilmuwan .

Dalam riwayatnya, tak hanya manusia saja yang bisa pergi ke luar angkasa. Akan tetapi, makhluk lain seperti hewan pun juga pernah diterbangkan ke sana.

Baca juga : Bisnis Melancong ke Luar Angkasa

Dilansir dari laman Discover Wildlife, Jumat (16/12/2022), berikut sejumlah hewan yang pernah ke luar angkasa.

1. Lalat

Sebuah lalat buah dikatakan sebagai hewan pertama di luar angkasa. Diluncurkan pada tahun 1947, saat itu ilmuwan Amerika diketahui tengah melakukan uji dampak radiasi kosmik.

Dalam hal ini, mereka memilih lalat karena secara genetik mirip dengan manusia. Pada keberlanjutannya, eksperimen terhadap lalat ini menjadi awal dari banyak hewan lain yang akan diteliti astronot pada kemudian hari.

2. Monyet

Dalam sejarahnya, terdapat sejumlah monyet yang pernah ke luar angkasa. Pertama, jenis kera Rhesus bernama Albert II. Di tahun 1949, dia mencapai jarak 134 km, namun meninggal karena benturan saat perjalanan kembali ke atmosfer bumi.

Selain itu, seekor kera besar bernama Ham juga pernah diluncurkan oleh NASA pada 31 Januari 1961. Berbeda dengan Albert, dia berhasil selamat dan kembali ke Bumi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bumi Berdenyut Setiap...
Bumi Berdenyut Setiap 124 Menit Akibat Sinyal Misterius dari Luar Angkasa
Alien Terlihat di ISS...
Alien Terlihat di ISS saat Astronot yang Terdampar Berupaya Kembali ke Bumi
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
Astronom Dibuat Bingung...
Astronom Dibuat Bingung oleh Partikel Aneh yang Mengambang di Luar Angkasa
Meluncur Tak Terkendali,...
Meluncur Tak Terkendali, Roket SpaceX Meledak di Luar Angkasa
Roket Luar Angkasa Komersial...
Roket Luar Angkasa Komersial Batal Meluncur di Menit Terakhir
Ribuan Kuda Liar Digunakan...
Ribuan Kuda Liar Digunakan Australia untuk Menjaga Alam
Blue Ghost Mendarat...
Blue Ghost Mendarat di Bulan, Ini Misi yang Dibawa
Jarang Diketahui, Ini...
Jarang Diketahui, Ini 7 Hewan Paling Kebal Racun yang Mengejutkan
Rekomendasi
Resmikan Pabrik Emas...
Resmikan Pabrik Emas Freeport di Gresik, Prabowo: Kita Tidak Ingin hanya Jual Bahan Baku
RAKYAT BERSUARA! Program...
RAKYAT BERSUARA! Program Diskusi Terhangat Bersama Aiman Witjaksono dan Para Narasumber Kredibel di Bidangnya, Setiap Selasa Pukul 19.00 WIB, Live Hanya di iNews
PM Baru Kanada Pilih...
PM Baru Kanada Pilih Eropa Dibandingkan AS
Berita Terkini
Apple Diam-diam Tambah...
Apple Diam-diam Tambah Fitur Tak Dikenal untuk iPhone
37 menit yang lalu
Perang Manis di Meja...
Perang Manis di Meja Takjil: Kurma Alami vs. Kurma Gula, Siapa Pemenangnya?
4 jam yang lalu
Cara Cek IMEI iPhone...
Cara Cek IMEI iPhone Sudah Terdaftar atau Belum, Ikuti Langkah-Langkahnya!
7 jam yang lalu
Cara Menghemat HP Oppo,...
Cara Menghemat HP Oppo, Penting Diketahui!
7 jam yang lalu
Ramadan dan Idul Fitri...
Ramadan dan Idul Fitri 2025: Lonjakan Trafik Data Komunikasi Nasional Diprediksi Tembus 14,6 Persen!
9 jam yang lalu
HONOR Luncurkan Rangkaian...
HONOR Luncurkan Rangkaian Produk Baru, Penjualan Eksklusif di Shopee!
9 jam yang lalu
Infografis
Ampuh, Ini 7 Obat Alami...
Ampuh, Ini 7 Obat Alami untuk Anak yang Terkena Diare
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved