Penurunan Jumlah Sperma Ancam Kelangsungan Hidup Manusia

Kamis, 01 Desember 2022 - 13:00 WIB
loading...
Penurunan Jumlah Sperma...
Penurunan jumlah sperma bisa disebabkan oleh banyak faktor. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Jumlah sperma pria di seluruh dunia sedang mengalami penurunan yang mengkhawatirkan yang, jika tidak dikendalikan, dapat mengancam kelangsungan hidup umat manusia. Hal itu diungkap Profesor Hagai Levine dari Hebrew University, Israel baru-baru ini.

Diketahui Profesor Hagai Levine dan beberapa rekanya telah melakukan 233 studi tentang jumlah sperma dari 53 negara berbeda di seluruh dunia. Dalam penelitian itu ditemukan bahwa penurunan jumlah sperma yang sebelumnya terjadi di Eropa, Australia, dan Amerika Utara justru terjadi di wilayah lainnya. Artinya kondisi itu bersifat universal dan berlangsung semakin cepat di abad ke-21.

Diketahui, jumlah sperma bukan hanya indikator kesuburan manusia, tapi juga indikator kesehatan pria secara umum. Jumlah yang rendah dikaitkan dengan peningkatan risiko penyakit kronis, kanker testis, dan rentang hidup yang lebih pendek.

“Secara keseluruhan, kami melihat penurunan jumlah sperma yang signifikan di seluruh dunia lebih dari 50 persen dalam 46 tahun terakhir, penurunan yang semakin cepat dalam beberapa tahun terakhir," ucap Profesor Hagai Levine.



Penurunan Jumlah Sperma Ancam Kelangsungan Hidup Manusia


Penelitian itu memang tidak meneliti penyebab jumlah sperma yang memburuk. Namun dalam penelitian itu memang diketahui adanya koneksi antara gangguan dalam perkembangan saluran reproduksi dural janin dengan gangguan kesuburan. Hal itu jadi bukti adanya disfungsi reproduksi.

Hanya saja menurut Profesor Hagai Levine gangguan itu bisa saja terjadi akibat oilihan gaya hidup dan konsumsi bahan kimia di lingkungan.

“Ini masalah serius yang, jika tidak dikurangi, dapat mengancam kelangsungan hidup umat manusia. Kami mendesak tindakan global untuk mempromosikan lingkungan yang lebih sehat dan mengurangi paparan dan perilaku yang mengancam kesehatan reproduksi kita," harapnya.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
Sel kulit Manusia Diklaim...
Sel kulit Manusia Diklaim Diam-diam Berteriak untuk Berkomunikasi
Bayi Diberi Terapi Gen...
Bayi Diberi Terapi Gen Baru demi Penelitian Inovatif
Cari Tahu Asal-usul...
Cari Tahu Asal-usul Kehidupan, Ilmuwan Beberkan Fakta Mengejutkan Ini
Dunia yang Sepi: Ketika...
Dunia yang Sepi: Ketika Manusia Mulai Punah di 2050, Prediksi Penurunan Populasi Global dan Dampaknya Bagi Bumi
Ini Alasan Kuat Elon...
Ini Alasan Kuat Elon Musk Sebut Singapura Akan Hilang dari Muka Bumi
Bos Telegram Cari Wanita...
Bos Telegram Cari Wanita yang Mau Tampung Spermanya
Tertulis di Al Quran,...
Tertulis di Al Quran, Ilmuwan Ungkap Rahasia Sperma dalam Membentuk Manusia
Penelitian Klinis Ciptakan...
Penelitian Klinis Ciptakan Banyak Inovasi Baru
Rekomendasi
Respons Wamenaker soal...
Respons Wamenaker soal Kemitraan Direksi Pegadaian dan Serikat Pekerja: Kunci Kemajuan Perusahaan
Maknai Hari Kartini,...
Maknai Hari Kartini, BRI Berdayakan Wanita Indonesia melalui Program BRInita
12 Sepeda Mewah hingga...
12 Sepeda Mewah hingga 130 Helm Milik Ariyanto Bakri Disita Kejagung
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
12 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
2 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
3 hari yang lalu
Infografis
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved