Dimas Andrean Ingin MNC Gelar Turnamen Game Fight of Legends

Rabu, 23 November 2022 - 22:02 WIB
loading...
Dimas Andrean Ingin...
Peluncuran game baru Fight of Legends berlangsung meriah, Rabu (23/11/2022) ini. Foto-foto/SINDONEWScom-Aziz Indra
A A A
JAKARTA - MNC Group melalui PT Esport Stars Indonesia bersama Sugar Works baru saja meluncurkan game Fight of Legends . Hal itu tentu saja mengundang perhatian dari sejumlah pihak, tak terkecuali Dimas Andrean sebagai artis yang mencintai dunia game.

Dalam konferensi pers game Fight of Legends, Dimas mengaku memiliki harapan besar terhadap MNC . Dia ingin jika kelak MNC dapat menyelenggarakan turnamen game tersebut.

"Semoga MNC Bisa membuat sebuah turnamen untuk game fight of legends ini" kata Dimas, Rabu (23/11/2022) ini.

Dimas sendiri merasa game Fightof Legends memiliki banyak keunggulan. Selain dirasa menyenangkan, memainkannya pun terbilang mudah.



Dimas Andrean Ingin MNC Gelar Turnamen Game Fight of Legends


Sekali lagi, Dimas kembali menyebut harapannya agar pihak MNC Group khususnya PT Esports Star Indonesia dapat membuat sebuah turnamen Fight of Legends.

"Game ini sangat menarik , simple tapi menyenangkan ketika dimainkan. Ini akan fun banget kalau ada turnamen" pungkasnya.

Sementara itu, rencana mengadakan turnamen game Fight of Legends memang sudah terpikirkan oleh CEO PT Esports Star Indonesia, Valencia Tanoesoedibjo. Menurutnya digelarnya turnamen juga merupakan salah satu langkah untuk memasarkan game tersebut.



"Kita sebagai publisher harus bisa mencari market membangun komunitas juga. Salah satu cara yang kita lakukan dengan mengadalan turnamen atau event talent search yang sudah pernah kita bangun dari MNC Group untuk bisa melebarkan sayap Fight of Legends" ujar Valencia.

Adapun Fight of Legends tak cuman dirilis di Indonesia saja. Secara bertahap, game kolaborasi PT Esports Star Indonesia dan Sugar Works ini juga akan merambah ke ranah global.

Sebagai informasi, Fight of Legends hadir dengan genre 5v5 Multiplayer Action Game, game ini siap untuk menghibur dan menemani waktu senggang para gamer. Mereka juga dimanjakan dengan beberapa fitur menarik dan tidak kalah seru seperti misalnya saja Crafting System.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Alasan Menggunakan...
5 Alasan Menggunakan GoPay Games untuk Top Up Game Online
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Bos Epic Games Sebut...
Bos Epic Games Sebut Apple dan Google Lakukan Monopoli dan Berbisnis ala Mafia
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
Warner Bros Games Tutup...
Warner Bros Games Tutup Studio Monolith Productions
Arkana Rilis Games Ahli...
Arkana Rilis Games Ahli Neraka Typoon, Kenalkan Dunia Mistis Indonesia
Elton John Yakin AI...
Elton John Yakin AI Akan Merampas Penghasilan Artis
Lindungi Mata Para Gamers,...
Lindungi Mata Para Gamers, Seenergy Berikan Solusi Inovatif
YouTube Kembangkan Pendeteksi...
YouTube Kembangkan Pendeteksi Penyalahgunaan Video Artis
Rekomendasi
2 Bandar Narkoba Kabur,...
2 Bandar Narkoba Kabur, Polres Pamekasan Janjikan Hadiah Rp10 Juta bagi Informan
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
Ketua DPP Perindo Soroti...
Ketua DPP Perindo Soroti Tantangan Berat Perempuan di Dunia Politik
Berita Terkini
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
21 menit yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
1 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
2 jam yang lalu
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
17 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
21 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
1 hari yang lalu
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved