Cara Download dan Main Yandere Simulator, Game Simulasi Jadi Penguntit Handal

Senin, 21 November 2022 - 13:10 WIB
loading...
Cara Download dan Main...
Cara download dan main game Yandere Simulator bisa dilakukan dengan mudah dan praktis. Foto DOK Yandere
A A A
JAKARTA - Cara download dan main game Yandere Simulator bisa dilakukan dengan mudah dan praktis. Yandere Simulator merupakan sebuah game simulasi bertemakan murid sekolah di Jepang .

Dalam pengertiannya, Yandere (bahasa Jepang) berasal dari kata ‘yanderu’ yang memiliki arti sakit (jiwa).

Dikutip dari laman resminya, Yandere Simulator merupakan permainan tentang menguntit seorang anak laki-laki (Senpai) dan melenyapkan siapapun (wanita) yang tertarik kepadanya, sembari tetapi mempertahankan citra baik di sekolah.

Baca juga : Main Game Bus Simulator, Bisa Sekaligus Belajar Mengemudi

Untuk gameplay yang dibawakan, pemain akan ditempatkan di lingkungan besar yang dipenuhi NPC. Nantinya, mereka harus segera melenyapkan target dengan cara diam-diam. Sekilas mungkin akan mirip dengan seri game Hitman.

Lantas, bagaimanakah cara download dan bermain game Yandere Simulator ini?

1. Cara Download Yandere Simulator

Saat ini, game Yandere Simulator masih berada di tahap pengembangan, sehingga baru versi demo yang bisa diunduh dan dimainkan.

Kemudian, perlu diketahui juga bahwa game ini masih terbatas pada platform PC, sehingga belum ada untuk versi Mac, Linux, ataupun Android. Cara untuk mendownloadnya cukup mudah, berikut langkah-langkahnya:

-Pertama, buka browser di perangkat Anda (Chrome, Mozilla, dsb).
-Setelah itu, langsung saja kunjungi laman resmi dari Yandere Simulator di yanderesimulator.com
-Pada tampilan awal, Anda akan masuk ke Beranda dan disambut berbagai fitur yang tersedia seperti About, Bug Reporting, Characters, Donate, hingga Download.
-Pilih opsi menu Download. Lalu scroll ke bawah dan cari link unduhannya.
-Selesai.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
Universitas di Jepang...
Universitas di Jepang Siapkan Jurusan AI untuk Calon Dokter
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 8 Maret 2025, Klaim Sekarang!
Jepang Ciptakan Taman...
Jepang Ciptakan Taman Terkecil di Dunia, Segini Ukurannya
Batasi Chip AI, AS Tekan...
Batasi Chip AI, AS Tekan Jepang dan Belanda Lepaskan Perangkat China
10 Game Terbaik Sepanjang...
10 Game Terbaik Sepanjang Masa, Mobile Legend dan Free Fire Tidak Termasuk
Rekomendasi
6 Mobil GAC Aion Ini...
6 Mobil GAC Aion Ini Berpeluang Dijual di Indonesia, Begini Sensasi Mengendarainya
Batasi Impor Baja Murah...
Batasi Impor Baja Murah dari China, India Kenakan Tarif 12%
Fantastis, Transaksi...
Fantastis, Transaksi Aliran Dana Kasus Dugaan Korupsi selama 2024 Capai Rp984 Triliun
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
4 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
2 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved