Ini yang Akan Dilakukan Elon Musk untuk Beres-beres di Twitter

Jum'at, 28 Oktober 2022 - 20:13 WIB
loading...
A A A
Sejauh ini Twitter mrngklaim bahwa jumlah akun bot kurang dari 5% dari pengguna aktif harian yang dapat dimonetisasi (mDAU). Musk bilang itu keliru dan ia berjanji akan memberangus akun-akun tersebut.

7. Mengatasi masalah yang diangkat oleh pelapor

Mantan kepala keamanan Twitter, Peiter "Mudge" Zatko, membuat serangkaian tuduhan tentang perusahaan dalam pengaduan pelapor pada bulan Agustus.
Dia menuduh campur tangan pemerintah asing, kegagalan keamanan informasi ganda dan manajemen yang buruk.

Twitter menuduh Zatko menyebarkan narasi palsu tentang Twitter dan mengatakan dia dipecat karena "kepemimpinan yang tidak efektif dan kinerja yang buruk". Meskipun demikian, Musk diberi izin untuk menambahkan tuduhan Zatko ke dalam gugatan balik terhadap Twitter.

Pengacaranya juga mewawancarai Zatko sebagai bagian dari persiapan gugatan, yang akan didengar di Delaware pada 17 Oktober bersama dengan gugatan Twitter yang menuntut Musk membeli perusahaan tersebut. Keduanya malah ditunda sementara kesepakatan berlanjut.

Perombakan eksekutif juga diharapkan, dan tampaknya sedang berlangsung jika laporan pemecatan Agrawal benar.
(wbs)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1621 seconds (0.1#10.140)