5 Perbedaan Prosesor Intel dan AMD, dari Harga hingga Spesifikasinya

Jum'at, 30 September 2022 - 16:51 WIB
loading...
5 Perbedaan Prosesor...
Sejumlah perbedaan antara Intel dan AMD menarik untuk diketahui. Foto DOK vr-zone
A A A
JAKARTA - Sejumlah perbedaan antara Intel dan AMD menarik untuk diketahui. Sekadar informasi, baik Intel maupun AMD merupakan jenis prosesor yang biasa ditemui di laptop atau komputer.

Pada umumnya, sebagian orang yang hendak membeli laptop atau komputer biasanya melihat terlebih dahulu komponen-komponen yang terpasang di perangkat. Termasuk salah satunya adalah pada bagian prosesor.

Baca juga : Intel Rilis Prosesor Gaming, Diklaim Terkencang di Dunia

Lantas, apa saja sebenarnya perbedaan di antara Intel dan AMD ini?

Dikutip dari laman Easy Tech, Intel atau Advanced Micro Devices (AMD) merupakan dua perusahaan berbeda yang memproduksi motherboard dan CPU pada komputer pribadi.

Adapun kedua komponen tersebut (Motherboard & CPU) memiliki peranan penting dari komputer, karena disitulah sebagian besar kerja komputer berpusat.

Berikut beberapa perbedaan prosesor Intel dan AMD :

1. Profil

Integrated Electronics atau Intel merupakan perusahaan multinasional Amerika dengan kantor pusat di Santa Clara, California. Intel sendiri dikenal sebagai pengembang prosesor x86 pertama di dunia, yakni Intel 8086.

Kemudian, untuk AMD sendiri merupakan perusahaan semikonduktor multinasional Amerika dan didirikan oleh Jerry Sanders, Jack Gifford, dan John Carey. AMD muncul sebagai saingan Intel dengan varian Am386 miliknya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Smartphone, Komputer,...
Smartphone, Komputer, dan Alat Elektronik Akan Bebas dari Tarif Trump
HP Menerjemahkan AI...
HP Menerjemahkan AI Jadi Pengalaman Bermakna Bentuk Masa Depan Pekerjaan
Buntut Tarif Baru Trump,...
Buntut Tarif Baru Trump, Razer Tutup Layanan Online di AS
Hadir di Indonesia,...
Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Tawarkan Premium Service Hingga Rp4.344 Juta!
Apple Siap Luncurkan...
Apple Siap Luncurkan MacBook Air Minggu Ini, Berikut Bocorannya
Pre-Order Sekarang!...
Pre-Order Sekarang! HUAWEI MatePad Pro 13.2 Tablet Flagship dengan Pengalaman Lebih dari Laptop Resmi Hadir
Cara Mengatasi Touchpad...
Cara Mengatasi Touchpad Laptop Tidak Berfungsi, Lakukan Langkah Ini!
Bill Gates Sebut Intel...
Bill Gates Sebut Intel Sudah Terlindas Kemajuan Zaman
ASUS ROG Luncurkan Laptop...
ASUS ROG Luncurkan Laptop Gaming GeForce RTX 50 Series Pertama di Indonesia
Rekomendasi
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
Link Streaming Barcelona...
Link Streaming Barcelona vs Mallorca LaLiga 2024/25 di VISION+
Cerminan Kartini Masa...
Cerminan Kartini Masa Kini, Ini Mantri Perempuan BRI yang Pantang Menyerah Berdayakan Pengusaha Mikro
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
6 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
14 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved