Penemuan Koin Emas dan Perak Beraksara Arab, Harta Karun Zaman Fatimiyah dan Mamluk

Senin, 12 September 2022 - 19:44 WIB
loading...
Penemuan Koin Emas dan...
Para Arkeolog Mesir menemukan harta karun dari zaman kekhalifahan Fatimiyah dan Kesultanan Mamluk berupa koin emas dan perak beraksara arab. Foto/thenationalnews
A A A
KAIRO - Para Arkeolog Mesir menemukan harta karun dari zaman kekhalifahan Fatimiyah dan Kesultanan Mamluk. Harta karun berupa koin emas dan perak beraksara arab ditemukan di Kota Esna, 55 kilometer selatan Luxor, tepi barat Sungai Nil.

Tim arkeolog dari Dewan Tertinggi Barang Purbakala Mesir, juga menemukan bagian cetakan koin yang digunakan untuk membuat uang dari emas atau perak. Ditemukan juga sebuah timbangan besar yang diyakini digunakan untuk mengukur berat atau kadar koin emas dan perak.

“Hasil penemuan itu sangat penting karena menunjukkan bahwa ada bengkel pencetakan koin di daerah itu. Tim arkeolog masih melakukan penelitian lebih detail lagi,” kata Sekretaris Jenderal Dewan Tinggi Purbakala Mesir Mostafa Waziri dikutip SINDOnews dari laman thenationalnews, Senin (12/9/2022).

Baca juga; Harta Karun Koin Emas dan Perak Ditemukan di Ladang Peternakan Hungaria

Ratusan koin itu berasal dari masa pemerintahan beberapa penguasa Islam. Termasuk satu koin emas yang berasal dari masa pemerintahan Al Muizz li-Din Allah Al Fatimi, seorang penguasa zaman kekhalifahan Fatimiyah yang namanya diberikan ke salah satu jalan paling terkenal di Kairo Islam.
Penemuan Koin Emas dan Perak Beraksara Arab, Harta Karun Zaman Fatimiyah dan Mamluk
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Teka-teki Ukiran Suci...
Teka-teki Ukiran Suci Mesir Berusia 3.300 Tahun Akhirnya Terungkap
Kota Kelahiran Cleopatra...
Kota Kelahiran Cleopatra Ditemukan setelah Ribuan Tahun Menghilang
Diyakini Lokasi Harta...
Diyakini Lokasi Harta Karun, Ratusan Warga Berbondong-bodong Gali Tempat Ini
Sungai Bertaburan Biji...
Sungai Bertaburan Biji Emas Ditemukan di Pakistan
Makam Raja Mesir Kuno...
Makam Raja Mesir Kuno Ditemukan setelah Menghilang
Bongkahan Emas Terbesar...
Bongkahan Emas Terbesar Ditemukan Beratnya Setara Beban Pria Dewasa
20 Tambang Emas Terbesar...
20 Tambang Emas Terbesar di Dunia, Indonesia Masuk Tiga Teratas
Harta Karun Emas Rp73,4...
Harta Karun Emas Rp73,4 Triliun Temuan Petani di Kebunnya Sendiri Disita Negara
Pakistan Simpan Harta...
Pakistan Simpan Harta Karun Senilai Rp1.300 Triliun, Tak Habis dalam 37 Tahun
Rekomendasi
2 Staf Kedubes Israel...
2 Staf Kedubes Israel Ditembak Mati di Dekat Museum Yahudi AS
Kisah Jenderal Kopassus...
Kisah Jenderal Kopassus Lucky Avianto, Ahli Perang Hutan yang Sukses Sikat Belasan OPM
Demo Ojol 20 Mei di...
Demo Ojol 20 Mei di Jakarta Diikuti Ratusan Ribu Driver? Berikut Fakta-faktanya
Berita Terkini
Cara Melakukan Drop...
Cara Melakukan Drop Pin di Google Maps dan Apa Saja Fungsinya?
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Kamis 22 Mei 2025, Klaim Sekarang!
Mengapa Video dan Situs...
Mengapa Video dan Situs Dewasa Tak Bisa Diputar di Indonesia?
Nvidia: AS Gagal Total...
Nvidia: AS Gagal Total Bikin China Sengsara, Justru Perusahaan Kami yang Merana!
Cek Cara Mendapatkan...
Cek Cara Mendapatkan Potongan Rp7.000 untuk Bayar Listrik dan Paket Data di Aplikasi Moxa
Spesifikasi dan Fitur...
Spesifikasi dan Fitur Redmi A5, HP Sejutaan Paling Layak Beli di 2025?
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved