Perbandingan Fitur dan Spesifikasi iPhone 14 Pro dan iPhone 14 Pro Max

Kamis, 08 September 2022 - 18:25 WIB
loading...
Perbandingan Fitur dan...
Perbandingan fitur dan spesifikasi iPhone 14 pro dan iPhone Pro Max menarik untuk dibahas. Foto DOK Ist
A A A
JAKARTA - Perbandingan fitur dan spesifikasi iPhone 14 pro dan iPhone Pro Max menarik untuk dibahas. Untuk diketahui, sebelumnya Apple inc baru saja merilis penerus dari iPhone 13 Pro, yakni seri iPhone 14.

Beberapa varian yang dihadirkan diantaranya adalah iPhone 14 Pro dan iPhone 14 Pro Max. Adapun kedua tipe tersebut menghadirkan sejumlah fitur dan spesifikasi yang berbeda dari pendahulunya. Namun, jika melihat diantara keduanya tampak tidak banyak perbedaan besar yang muncul dan terlihat.

Baca juga : Rilis Bulan Ini, Begini Bocoran Spesifikasi iPhone 14

Berikut perbandingan fitur dan spesifikasi iPhone 14 Pro dan iPhone 14 Pro Max :

1. Layar

Layar iPhone 14 Pro menggunakan LTPO Super Retina XDR OLED 120Hz dengan ukuran 6,1 serta memiliki resolusi 1179 x 2556px. Dari sisi perlindungan layarnya, dilengkapi juga Scratch-resistant ceramic glass dan oleophobic coating.

Sedangkan pada iPhone 14 Pro Max menggunakan layar LTPO Super Retina XDR OLED 120Hz dengan ukuran 6,7 inci serta memiliki resolusi 1290 x 2796px. Dari sisi perlindungannya, ponsel ini juga dilengkapi Scratch-resistant ceramic glass dan oleophobic coating.

2. Chipset dan Penyimpanan

iPhone 14 Pro dibekali chipset Apple A16 Bionic (4 nm). Sedangkan pada bagian penyimpanannya dilengkapi 6GB RAM serta Memori Internal dengan berbagai varian mulai dari 128GB, 256GB, hingga 1TB.

Sama persis dengan iPhone 14 Pro, iPhone 14 Pro Max dilengkapi chipset Apple A16 Bionic (4 nm). Sedangkan pada bagian penyimpanannya dibekali RAM sebesar 6GB dan Memori Internal dengan berbagai varian mulai dari 128GB, 256GB, hingga 1TB.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Apple Pindahkan produksi...
Apple Pindahkan produksi iPhone untuk Pasar AS ke India
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Brand Lokal untuk Pengguna...
Brand Lokal untuk Pengguna iPhone, Apply Hadirkan Aksesori Bergaransi 3 Tahun
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone 16, iPhone 16 Plus, iPhone 16 Pro, dan iPhone 16 Pro Max di Indonesia
Apple Terbangkan 1,5...
Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India untuk Menghindari Tarif Trump
Rekomendasi
Dialog Bersama Delegasi...
Dialog Bersama Delegasi SSTC, Kementan Bangga Programnya Jadi Inspirasi Negara Lain
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
Minggu Mager, Harga...
Minggu Mager, Harga Emas Antam Tetap di Rp1.965.000 per Gram
Berita Terkini
Ilmuwan Temukan Olo...
Ilmuwan Temukan Olo Warna Baru yang Belum Dilihat oleh Manusia
29 menit yang lalu
Daftar Aplikasi Goblok...
Daftar Aplikasi Goblok di Play Store, Nomor 2 Paling Banyak di Download
1 jam yang lalu
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
3 jam yang lalu
Mengikuti Selera Pasar...
Mengikuti Selera Pasar dan Tren Kuliner, LG InstaView Tampilkan Kemewahan dan Kepraktisan
3 jam yang lalu
Apple Pindahkan produksi...
Apple Pindahkan produksi iPhone untuk Pasar AS ke India
4 jam yang lalu
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
12 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Menteri di Indonesia dan Negara-negara ASEAN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved