Arkeologi Temukan Jejak Kaki Dinosaurus Berusia 100 Juta Tahun di China

Minggu, 24 Juli 2022 - 07:02 WIB
loading...
Arkeologi Temukan Jejak...
Ahli paleontologi, Prof. Associate Professor Lida Xing sebut beberapa lubang batu yang ditemukan di restoran berisi jejak kaki dua spesies Sauropoda. FOTO/ IST
A A A
BEIJING - Beberapa jejak kaki dinosaurus yang diyakini berusia 100 juta tahun ditemukan di luar sebuah restoran di barat daya China.

Seperti dilansir dari Unilad, fosil itu ditemukan oleh seorang warga saat sedang makan di sebuah restoran di Leshan, provinsi Sichuan.



Menurut ahli paleontologi, Prof. Associate Professor Lida Xing, beberapa lubang batu yang ditemukan di restoran berisi jejak kaki dua spesies Sauropoda.

Ia mengatakan, spesies dinosaurus tersebut diyakini telah hidup pada awal periode Cretaceous.

Para ahli dari China University of Geosciences menginformasikan bahwa tim penelitinya mengkonfirmasi penemuan tersebut dengan menggunakan pemindai 3D.

Dinosaurus sauropoda adalah sejenis reptil berkaki empat yang termasuk dalam kategori herbivora pemakan tumbuhan.

Sauropoda, yang memiliki leher dan ekor panjang, dikenal sebagai hewan terbesar yang hidup di bumi.

Sementara itu, kata Xing, dua Sauropoda yang meninggalkan jejak mungkin memiliki tubuh besar berukuran panjang sekitar delapan meter.

“Sangat jarang ditemukan fosil di sekitar kota karena semuanya tertutup oleh bangunan,''

"Kami juga bertujuan untuk mengunjungi beberapa lokasi penemuan potensial dalam waktu 48 jam setelah menerima laporan karena kami khawatir mereka mungkin terpengaruh oleh pekerjaan konstruksi," katanya.

Sebelumnya, lokasi restoran tersebut adalah peternakan ayam dan ditemukan jejak kaki dinosaurus yang terkubur di dalam tanah dan pasir.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Teka-teki Penyebab Kematian...
Teka-teki Penyebab Kematian Firaun Tutankhamun Akhirnya Terkuak
Sehari di Uranus Diklaim...
Sehari di Uranus Diklaim Melebihi Waktu 24 Jam di Bumi
Ilmuwan Yakin Bahtera...
Ilmuwan Yakin Bahtera Nuh Berada di Lokasi Ini, Berikut Petunjuknya
Ilmuwan Temukan Bukti...
Ilmuwan Temukan Bukti Peradaban Kuno di Planet Mars
Alat Pacu Jantung Terkecil...
Alat Pacu Jantung Terkecil di Dunia Seukuran Sebutir Beras Diperkenalkan
Gunakan Teknologi Pengindraan,...
Gunakan Teknologi Pengindraan, China Pantau Perubahan Radiasi Matahari
Dibantu Eropa, Diam-diam...
Dibantu Eropa, Diam-diam Ukraina Serang Rusia dari Luar Angkasa
Gempa Myanmar Hancurkan...
Gempa Myanmar Hancurkan Kota Purba di Mandalay
Asteroid 2024 YR4 Diklaim...
Asteroid 2024 YR4 Diklaim Akan Menabrak Bulan
Rekomendasi
Kader Perindo Minggituk...
Kader Perindo Minggituk Kobak Jadi Wakil Ketua DPRD Yahukimo, Siap Percepat Pembangunan Daerah Terpencil
Soal Hapus Kuota Impor,...
Soal Hapus Kuota Impor, Pemerintah Disarankan Tetap Selektif
Industri Tembakau Terancam:...
Industri Tembakau Terancam: Parlemen Kritisi Kebijakan Kemasan Rokok Seragam
Berita Terkini
Teka-teki Penyebab Kematian...
Teka-teki Penyebab Kematian Firaun Tutankhamun Akhirnya Terkuak
32 menit yang lalu
Buntut Tarif Baru Trump,...
Buntut Tarif Baru Trump, Razer Tutup Layanan Online di AS
6 jam yang lalu
5 Panduan Cara Login...
5 Panduan Cara Login dan Aktivasi MFA ASN-Digital, Ikuti Langkahnya
7 jam yang lalu
Cara Split Screen di...
Cara Split Screen di HP OPPO dengan 2 Langkah Mudah
9 jam yang lalu
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
10 jam yang lalu
Harga iPhone Bisa Melonjak...
Harga iPhone Bisa Melonjak Tiga Kali Lipat hingga Rp56 Juta Jika Diproduksi di Amerika
11 jam yang lalu
Infografis
DeepSeek AI China Diblokir...
DeepSeek AI China Diblokir di Amerika Serikat, Italia, Australia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved