Challenge TikTok Kembali Makan Korba, 7 Remaja Tewas Terbunuh

Minggu, 10 Juli 2022 - 15:14 WIB
loading...
Challenge TikTok Kembali...
Chalenge TikTok kembali memakan korban. FOTO/ IST
A A A
BEIJING - Challenge TikTok kembali memakan korban. Tercatat sudah ada 7 orang meninggal karena challenge bertajuk "Blackout" yang mengharuskan penerima challenge mencekik diri sendiri untuk melihat berapa lama mereka bisa menahan nafas.

Seperti dilansir dari The Verge, Minggu (10/7/2022), seluruh korban challenge TikTok ini berusia remaja, di bawah 15 tahun. Dan korban yang terbaru adalah Lalani Walton yang berusia delapan tahun, dan Arriani Arroyo yang berusia sembilan tahun.



TikTok pun saat ini tengah menghadapi tuntutan yang dilayangkan oleh para orang tua korban. Mereka menduga TikTok sengaja menampilkan challenge berbahaya tersebut di For Your Page (FYP) dengan menyematkan algoritma khusus.

"TikTok mendorong pengguna untuk mencekik diri mereka sendiri dengan ikat pinggang, tali dompet, atau apa pun yang serupa sampai pingsan," bunyi gugatan tersebut.

Menanggapi tuduhan itu, TikTok sendiri mengatakan bahwa mereka telah memblokir pengguna dari konten "Blackout". Perusahaan juga menampilkan layar peringatan terhadap beberapa konten lain yang berisi challenge berbahaya yang mengganggu.

"Kami tetap waspada dalam komitmen kami terhadap keselamatan pengguna dan akan segera menghapus konten terkait jika ditemukan. Simpati kami yang terdalam ditujukan kepada keluarga yang kehilangan anggota keluarganya," kata TikTok .

Untuk diketahui, ini bukanlah challenge berbahaya pertama yang muncul di aplikasi video pendek TikTok. Sebelumnya juga sempat menyebar konten yang mengajak para siswa menghancurkan atau mencuri properti yang ada di sekolah.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Warga AS Borong Produk...
Warga AS Borong Produk China di TikTok dan Amazon
Bosan dengan FYP TikTok?...
Bosan dengan FYP TikTok? Ini Dia Cara Ampuh Reset dan Temukan Konten Baru yang Lebih Seru!
Donald Trump Kembali...
Donald Trump Kembali Memperpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
Batas Waktu Berakhir...
Batas Waktu Berakhir Besok! TikTok Belum Laku Terjual
Mulai DJI, DeepSeek,...
Mulai DJI, DeepSeek, hingga TikTok, Inilah Fantastic Four Taipan Teknologi China yang Mengukir Jejak Inovasi Global
Dituduh Pindah Warganegara...
Dituduh Pindah Warganegara Singapura, Pendiri ByteDance Zhang Yiming Angkat Bicara
Shorts YouTube Jadi...
Shorts YouTube Jadi Ancam Popularitas TikTok
Donald Trump Siap Turunkan...
Donald Trump Siap Turunkan Tarif TikTok agar Cepat Terjual
Pemilik TikTok Jadi...
Pemilik TikTok Jadi Orang Terkaya di China
Rekomendasi
Dukung Swasembada Pangan,...
Dukung Swasembada Pangan, Pengolahan Gabah Modern Garapan Waskita Hasilkan Beras Berkualitas
Artis FA Ditangkap Terkait...
Artis FA Ditangkap Terkait Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Ciri-cirinya
Hailey Bieber Umumkan...
Hailey Bieber Umumkan Idap 2 Kista Ovarium, Begini Kondisinya
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
13 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
21 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
Senjata Makan Tuan,...
Senjata Makan Tuan, Tarif Trump Ancam Industri Senjata AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved