Adobe akan Pensiunkan Flash pada Akhir Tahun ini

Sabtu, 20 Juni 2020 - 06:02 WIB
loading...
Adobe akan Pensiunkan...
Adobe berencana pensiunkan aplikasi miliknya, yakni Adobe Flash. Semua dukungan terhadap plug-in tersebut akan berhenti pada 31 Desember 2020 mendatang. FOTO/ ist
A A A
SAN JOSE - Perusahaan teknologi asal Amerika Serikat, Adobe, berencana pensiunkan aplikasi miliknya, yakni Adobe Flash. Semua dukungan terhadap plug-in tersebut akan berhenti pada 31 Desember 2020 mendatang.

Dipensiunkannya Flash menjawab rumor yang beredar sekitar tahun 2017, yang menyebutkan bahwa aplikasi ini akan segera dimatikan. Namun, baru terjawab tiga tahun kemudian.

Selain itu, Adobe juga meminta semua pengguna Flash untuk segera menghapus aplikasi tersebut dari perangkat masing-masing, karena tidak mendapat dukungan lagi dari perusahaan.

“Konsumen seharusnya tidak menggunakan Flash Player setelah tanggal EOL karena tak didukung lagi oleh Adobe,” tulis Adobe, dikutip dari laman resminya, Jumat (19/6/2020).

Flash Player merupakan ekstensi yang dibuat Adobe pada 20 tahun yang lalu. Flash menjadi ekstensi yang paling populer dan menjadi rujukan pertama bagi para pengembang untuk menampilkan konten-konten mereka, seperti game, media player, maupun konten lainya yang bergerak melalui Flash.

Namun, karena dianggap sudah tertinggal, kini Flash mulai dilupakan dan tergantikan oleh HTML5 yang lebih modern serta lebih aman dibanding Flash yang rentan diretas. Flash diketahui rentan terhadap celah keamanan yang bisa dimanfaatkan peretas untuk menyerang komputer korban.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
Internet Tak Kuat Menahan...
Internet Tak Kuat Menahan Beban Duel Mike Tyson Vs Jake Paul
Internet Mati Total,...
Internet Mati Total, Alat Komunikasi Ini Jadi Andalan Warga Gaza
Mengenal Teori Dead...
Mengenal Teori Dead Internet: Klaim Mengerikan Ketika Web Dikendalikan oleh Bot dan AI
Terpilih Jadi Ketum...
Terpilih Jadi Ketum APJII di Munas XII, Muhammad Arif Fokus Organisasi dan Layanan
Canggih, Kapal Selam...
Canggih, Kapal Selam China Mampu Menonaktifkan Starlink
Berapa Kode DNS AdGuard?...
Berapa Kode DNS AdGuard? Ini Fakta yang Harus Diketahui
Kabel Internet Bawah...
Kabel Internet Bawah Laut Siap Hubungkan Bali dan Sulawesi
Rekomendasi
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Hadiri Peluncuran Puspa...
Hadiri Peluncuran Puspa Daya, Keluarga Korban Kekerasan Seksual Akui Advokasi Perindo Gratis
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Menag: Jasa dan Persahabatan Beliau Tak Terlupakan
Berita Terkini
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
10 jam yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
12 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 hari yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved