Sering Video Call dengan WhatsApp, Ini Trik Menghemat Data Internet

Senin, 11 April 2022 - 06:30 WIB
loading...
Sering Video Call dengan...
Melakukan video call melalui WhatsApp cukup menguras data internet. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Video call atau telepon dengan WhatsApp sangat sering dilakukan oleh pengguna. Selain lebih praktis, video call atau telepon melalui WhatsApp dianggap lebih hemat ketimbang menggunakan sambungan telepon dengan jaringan operator seluler.

Tapi jangan salah sangka, justru penggunaan Video Call dan telepon dengan WhatsApp justru jauh lebih menguras data internet. Zee News India menyebutkan video call dan telepon melalui WhatsApp membutuhkan data internet 720 Kb dalam satu menit. Jumlah itu cukup besar apalagi jika dilakukan dalam waktu yang cukup lama.

Namun, agar Anda tidak was-was paket data ponsel pintar Anda terkuras, WhatsApp justru memberikan opsi penggunaan data yang lebih kecil. Opsi itu merupakan fitur bawaan yang tinggal Anda aktifkan melalui aplikasi WhatsApp yang Anda miliki.



Sering Video Call dengan WhatsApp, Ini Trik Menghemat Data Internet


Caranya sangat mudah, berikut ini langkahnya:

- Pilih tanda tiga titik yang ada di pojok kanan atas WhatsApp dan pilih "Setelan" atau "Setting".

- Setelah terbuka pilih,"Penyimpanan dan Data" atau "Storage and Data".

- Setelah terbuka aktifkan "Kurangi Penggunaan Data Panggilan" atau "Use Less Data for Calls"

- Selesai, kini data yang digunakan panggilan video atau telepon melalui WhatsApp akan jauh lebih hemat dibanding sebelumnya.



Perlu diperhatikan pengaktifan pengurangan penggunaan data panggilan otomatis akan sedikit menurunkan kualitas video atau telepon yang digunakan. Jadi lakukan cara ini jika memang Anda ingin benar-benar berhemat data internet.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
WhatsApp Sempat Lumpuh!...
WhatsApp Sempat Lumpuh! Grup Chat Terdampak, Tagar WhatsAppDown Meroket
Rangkuman Fitur Terbaru...
Rangkuman Fitur Terbaru WhatsApp April 2025 yang Perlu Anda Tahu!
WhatsApp Siapkan Fitur...
WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Panggilan Audio dan Video
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
Meta AI Sudah Terintegrasi...
Meta AI Sudah Terintegrasi di WhatsApp, Facebook, dan Instagram, Ini Cara Memakainya!
WhatsApp Siap Luncurkan...
WhatsApp Siap Luncurkan Fitur Canggih untuk Membalas Pesan Group
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Kisah Perjalanan Skype:...
Kisah Perjalanan Skype: dari Puncak Kejayaan Hingga Panggilan Terakhir di 2025
Rekomendasi
Apakah Nabi Isa AS Sudah...
Apakah Nabi Isa AS Sudah Wafat? Begini Penjelasannya
Indonesia-Inggris Bahas...
Indonesia-Inggris Bahas Kerja Sama Transisi Energi
Misi Kemanusiaan Kementerian...
Misi Kemanusiaan Kementerian HAM di Nduga: Rekonsiliasi dan Perdamaian Solusi Masalah Papua
Berita Terkini
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
24 menit yang lalu
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
1 jam yang lalu
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
10 jam yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
10 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
11 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
21 jam yang lalu
Infografis
Ini Sebab Ancaman Turbulensi...
Ini Sebab Ancaman Turbulensi Pesawat Semakin Sering Terjadi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved