Koin Kuno Bergambar Charlemagne, Kaisar Romawi dari Aachen Jerman yang Berleher Pendek

Minggu, 03 April 2022 - 09:44 WIB
loading...
A A A
Para ahli di museum Aachen telah menentukan bahwa koin seberat 1,5 gram ini kemungkinan dicetak di Aachen. Kota ini sangat penting, karena di sanalah Charlemagne lahir dan kemudian meninggal. Namun tanggal pembuatannya tidak jelas. Setelah dinobatkan sebagai kaisar Romawi, Charlemagne tidak langsung menggunakan gelar "Kaisar Augustus" yang terdapat pada koin tersebut.

"Meskipun dia sudah dinobatkan pada tahun 800, dia tidak menggunakan gelar itu [sampai] 812. Itu ada hubungannya dengan diplomatiknya dengan Bizantium," kata Pohle.



Akhirnya, pada tahun 812, Kekaisaran Bizantium mengakui kekuasaan Kaisar Charlemagne, jadi dia mulai menggunakan gelar yang terdapat pada koin tersebut, menjadikannya sebagai tanggal yang memungkinkan untuk pencetakan koin, kata Pileki. Koin itu juga bisa dicetak pada tahun 813, ketika putra Charlemagne, Louis yang Saleh, diangkat sebagai rekan-kaisar dan membuat mata uang serupa.

"Charlemagne sakit selama tiga hingga empat tahun terakhir hidupnya, yaitu sekitar tahun 810-814. Dia hanya memiliki satu putra yang tersisa, yang dia tunjuk sebagai kaisar pada tahun 813. Satu teori adalah bahwa koin potret dibuat pada tahun terakhir hidupnya,” ungkap Marjanko Pileki, seorang ahli numismatis dan asisten peneliti di Kabinet Koin Yayasan Schloss Friedenstein Gotha di Jerman.

Sulit untuk memperkirakan berapa nilai koin ini pada saat itu. "Jumlah peraknya cukup rendah, tetapi jika Anda memiliki 12 hingga 20 dinar, Anda mungkin bisa membeli seekor sapi,” tambah Pohle.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
Bikin Gaduh se-Indonesia,...
Bikin Gaduh se-Indonesia, Pendiri Koin Jagat Minta Maaf
Struktur Kuno Rujm el-Hiri...
Struktur Kuno Rujm el-Hiri Diklaim Berkaitan dengan Teknologi Astronomi
Perang Dunia Ketiga...
Perang Dunia Ketiga Siap Meletus, Jerman Sediakan Bunker untuk Rakyatnya
Bangsa Romawi Kuno Lebih...
Bangsa Romawi Kuno Lebih Awal Menggunakan Senjata Pemusnah Massal
Kain Tunik Alexander...
Kain Tunik Alexander Agung Ditemukan, Ini Bukti Ilmiahnya
Cincin Emas, Koin Perak...
Cincin Emas, Koin Perak dan Bros Era Romawi Ditemukan di Inggris
Ilmuwan Temukan Permainan...
Ilmuwan Temukan Permainan Kuno Berusia 4.000 Tahun
Cegah Bangkit dari Kubur,...
Cegah Bangkit dari Kubur, Mayat di Makam Kuno Ditimpa Batu Besar di Dada
Rekomendasi
Kebakaran Hebat di Israel...
Kebakaran Hebat di Israel Tak Terkendali, Warga Zionis Panik Berlarian
Profil Mohsen Mahdawi,...
Profil Mohsen Mahdawi, Mahasiswa Pro Palestina yang Ditahan Otoritas Imigrasi AS
Harga Emas Anjlok Rp33...
Harga Emas Anjlok Rp33 Ribu saat Hari Buruh, Segini Rincian Lengkapnya
Berita Terkini
Ternyata Aksi Buruh...
Ternyata Aksi Buruh Sudah Ada Sejak Zaman Firaun dan Romawi, Ini Jejaknya
40 menit yang lalu
Kucing Modern Diklaim...
Kucing Modern Diklaim Berasal dari Ritual Suci Bangsa Mesir Kuno
2 jam yang lalu
Tentara Robotik China...
Tentara Robotik China Bikin Para Ahli Khawatir
4 jam yang lalu
Spesies Kepiting China...
Spesies Kepiting China Ditemukan di Sungai AS
5 jam yang lalu
Lebih dari Sekadar Layar,...
Lebih dari Sekadar Layar, HUAWEI Mate XT dan X6 Mengantarkan Era Keemasan Ponsel Lipat
15 jam yang lalu
XLSMART Perluas dan...
XLSMART Perluas dan Perkuat Layanan di Jatim, Bali, dan Nusa Tenggara
20 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Jerman Tak...
Penyebab Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved