Begini Cara Membuat Font Centang Biru TikTok dengan Mudah dan Praktis

Jum'at, 01 April 2022 - 13:23 WIB
loading...
Begini Cara Membuat...
Cara membuat font centang biru Tiktok menjadi salah satu topik hangat yang banyak diperbincangkan belakangan ini. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Cara membuat font centang biru Tiktok menjadi salah satu topik hangat yang banyak diperbincangkan belakangan ini. Dalam hal ini, ikon centang biru pada sosial media umumnya dikenal sebagai status verified dan biasanya hanya dimiliki pengguna sosial media dengan pengikut yang sangat banyak.

Namun, belakangan ini pada aplikasi TikTok sedang heboh mengenai penggunaan sebuah stiker centang biru yang cukup mirip dengan simbol verified atau centang biru yang biasa dilihat pada akun-akun dengan pengikut yang banyak.

Stiker tersebut akan membuat seolah-olah akun TikTok Anda sudah mendapatkan status verified walaupun tidak memiliki pengikut yang banyak sekalipun. Lantas, bagaimana cara membuat font centang biru TikTok?



Dihimpun dari berbagai sumber, berikut beberapa cara membuat font centang biru TikTok dengan mudah dan praktis:

1. Melalui Situs Penyedia Layanan Stiker

Cara membuat font centang biru TikTok yang pertama adalah dengan menggunakan bantuan situs yang menyediakan layanan pembuatan stiker. Di Internet sendiri saat ini sudah cukup banyak ditemui situs yang menyediakan layanan untuk membuat stiker dengan mudah. Dalam kesempatan kali ini, situs yang akan digunakan adalah makeemoji. Berikut langkah-langkahnya:

- Pertama, sebelum membuka situs makeemoji, buka terlebih dahulu situs https://www.flaticon.com/

- Pada kolom pencarian ketik ‘Verified’ untuk menemukan ikon centang biru. Pilih salah satu dan download.

- Selanjutnya, kunjungi situs https://makeemoji.com/
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Aplikasi Goblok...
Daftar Aplikasi Goblok di Play Store, Nomor 2 Paling Banyak di Download
Warga AS Borong Produk...
Warga AS Borong Produk China di TikTok dan Amazon
Bosan dengan FYP TikTok?...
Bosan dengan FYP TikTok? Ini Dia Cara Ampuh Reset dan Temukan Konten Baru yang Lebih Seru!
Donald Trump Kembali...
Donald Trump Kembali Memperpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
Batas Waktu Berakhir...
Batas Waktu Berakhir Besok! TikTok Belum Laku Terjual
Mulai DJI, DeepSeek,...
Mulai DJI, DeepSeek, hingga TikTok, Inilah Fantastic Four Taipan Teknologi China yang Mengukir Jejak Inovasi Global
Dituduh Pindah Warganegara...
Dituduh Pindah Warganegara Singapura, Pendiri ByteDance Zhang Yiming Angkat Bicara
Shorts YouTube Jadi...
Shorts YouTube Jadi Ancam Popularitas TikTok
Donald Trump Siap Turunkan...
Donald Trump Siap Turunkan Tarif TikTok agar Cepat Terjual
Rekomendasi
5 Drama Korea Paling...
5 Drama Korea Paling Dinanti Mei 2025, dari Romantis hingga Thriller Wajib Masuk Watchlist!
Survei Rumah Politik,...
Survei Rumah Politik, Mayoritas Publik Puas dengan Kinerja Gibran
Andien dan Ippe Rayakan...
Andien dan Ippe Rayakan Satu Dekade Pernikahan Penuh Romansa di Kencana Valley
Berita Terkini
Tantang Starlink, Amazon...
Tantang Starlink, Amazon Luncurkan Satelit Pertama
3 jam yang lalu
Teleskop Hubble Tangkap...
Teleskop Hubble Tangkap Struktur Tersembunyi Berjuluk Pilar Penciptaan
7 jam yang lalu
ChatGPT Rebut Popularitas...
ChatGPT Rebut Popularitas Karier Prom Engineer
12 jam yang lalu
Susah Sinyal saat Konser?...
Susah Sinyal saat Konser? Wujudkan Koneksi Internet Lancar dengan Hypernet Technologies
12 jam yang lalu
AI Bisa Antisipasi Kecurangan...
AI Bisa Antisipasi Kecurangan Tes Rekrutmen Karyawan
16 jam yang lalu
Google Bayar Rp11 Miliar...
Google Bayar Rp11 Miliar Per Bulan untuk Mengamankan CEO Sundar Pichai
18 jam yang lalu
Infografis
Rusia Serang Ukraina...
Rusia Serang Ukraina Besar-besaran dengan 120 Rudal dan 90 Drone
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved