5 Ikan Bergigi Tajam di Air Tawar, Nomor 4 Dijuluki Ikan Drakula

Jum'at, 11 Maret 2022 - 17:34 WIB
loading...
A A A


4. Payara
5 Ikan Bergigi Tajam di Air Tawar, Nomor 4 Dijuluki Ikan Drakula


Ikan Payara sering disebut sebagai Ikan Drakula karena memiliki wajah vampir, dengan dua taring sepanjang jari kelingking keluar dari rahang bawahnya. Itu belum lusinan gigi tajam lainnya.

Dengan ujung setajam jarum dan lancip seperti pisau, gigi palsu ini sempurna untuk menusuk mangsa favorit Ikan Payara, yaitu Piranha hidup. Pastinya ikan ini cukup tangguh karena mampu memakan Ikan Piranha. Ada yang menyebutkan serangan Ikan Payara secepat gerakan ular kobra.

5. Ikan Alligator Gar
5 Ikan Bergigi Tajam di Air Tawar, Nomor 4 Dijuluki Ikan Drakula


Ikan Alligator Gar adalah leviathan bergigi, berlapis lapis baja dengan ukuran sekitar 8 kaki (2,4 meter) dan berat 300 pon (136 Kg). Ikan Alligator Gar memiliki rahang panjang unik dan bertabur gigi tajam yang mematikan.

Ikan Alligator Gar dikenal sebagai predator yang memangsa ikan lain di sekitarnya. Bentuk rahang yang panjang dan gigi yang tajam membuatnya mudah menangkap mangsa.

(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Aneh Tapi Nyata! Gurita...
Aneh Tapi Nyata! Gurita Berdiri di Badan Hiu
Aneh! Foto Anak Laki-laki...
Aneh! Foto Anak Laki-laki pada Tahun 1941 Divonis Membawa iPad
Ribuan Belut Mati Misterius...
Ribuan Belut Mati Misterius di Sungai Low Stream
Balok Baja Monolit Misterius...
Balok Baja Monolit Misterius Tiba-tiba Muncul di Tengah Bukit
Gerhana Matahari Total,...
Gerhana Matahari Total, NASA Ajak Masyarakat Dokumentasikan Hal-Hal Aneh
Bola Klerksdorp Ditemukan...
Bola Klerksdorp Ditemukan di dalam Batu Berusia 3 Miliar Tahun
Anomali Magnetik Aneh...
Anomali Magnetik Aneh Ditemukan di Peta Baru Danau Rotorua
25 Persen Spesies Ikan...
25 Persen Spesies Ikan Air Tawar di Dunia Terancam Punah
Teleskop James Webb...
Teleskop James Webb Temukan Planet Berbulu dengan Awan Pasir Aneh
Rekomendasi
Kejagung Serahkan Dokumen...
Kejagung Serahkan Dokumen Kasus Direktur JakTV ke Dewan Pers
Perusahaan Tambang Wanti-wanti...
Perusahaan Tambang Wanti-wanti AS Kekurangan Pasokan Mineral Tanah Jarang
Pentingnya Efisiensi...
Pentingnya Efisiensi dalam Pengiriman bagi Pebisnis Online
Berita Terkini
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
1 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
4 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
6 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
10 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
10 jam yang lalu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
18 jam yang lalu
Infografis
5 Calon Pengganti Paus...
5 Calon Pengganti Paus Fransiskus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved