3 Hewan Paling Cepat Berkembang Biak

Jum'at, 04 Maret 2022 - 16:20 WIB
loading...
3 Hewan Paling Cepat...
Berkembang biak merupakan salah satu ciri makhluk hidup untuk melestarikan jenisnya. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Berkembang biak merupakan salah satu ciri makhluk hidup untuk melestarikan jenisnya. Tahukah Anda hewan apa saja yang paling cepat berkembang biak?

Nah, berikuti 3 hewan yang paling cepat berkembang biak dilansir dari berbagai sumber;

1. Kelinci
3 Hewan Paling Cepat Berkembang Biak


Kelinci merupakan hewan yang tak memiliki masa kawin khusus, sehingga bisa berkembang biak sepanjang tahun. Kelinci betina mampu berkembang biak pada usia 3-4 bulan. Sedangkan, kelinci jantan pada usia 6 minggu.

Perkawinan kelinci terjadi sekitar 3 detik. Selain itu, kelinci dapat cepat hamil kembali setelah melahirkan anak hanya dalam 28 hari. Saat melahirkan, rata-rata induk kelinci bisa melahirkan 4-12 bayi kelinci.



2. Tikus Got
3 Hewan Paling Cepat Berkembang Biak


Tikus memiliki masa kehamilan yang berbeda-beda. Tikus got (Rattus norvegicus) periode kehamilannya adalah 21-24 hari, mirip dengan tikus Polinesia (Rattus exulans). Sementara, tikus rumah (Rattus rattus) memiliki masa kehamilan 23 hari.

Tikus ini melahirkan 10-12 anak dalam satu waktu dan bisa melahirkan hingga 17 kali dalam setahun. Dari sepasang tikus, mereka akan beranak-pinak hingga 170-204 anak dalam setahun.



3. Gerbil
3 Hewan Paling Cepat Berkembang Biak


Gerbil (Gerbillinae) merupakan tikus yang tinggal di daerah gurun. Dalam proses berkembang biaknya, sepasang Gerbil dapat melahirkan mencapai 96 ekor dalam setahun dengan rentang masa kehamilannya yakni sekitar 25 hari. Gerbil akan melahirkan 1-8 bayi dalam satu waktu.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ekosistem Makhluk-makhluk...
Ekosistem Makhluk-makhluk Misterius Ditemukan di Dasar Laut
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
Hidupkan Gajah Purba,...
Hidupkan Gajah Purba, Ilmuwan Ciptakan Tikus Berbulu Lebat
Ribuan Kuda Liar Digunakan...
Ribuan Kuda Liar Digunakan Australia untuk Menjaga Alam
Jarang Diketahui, Ini...
Jarang Diketahui, Ini 7 Hewan Paling Kebal Racun yang Mengejutkan
Hewan Sepanjang 45 Meter...
Hewan Sepanjang 45 Meter Lebih Ditemukan Meliuk-liuk di Pantai Australia
Penguin Kawin Cerai...
Penguin Kawin Cerai dan Selingkuh? Ternyata Drama Percintaan Juga Ada di Dunia Hewan!
Setelah 100 Tahun Ngumpet,...
Setelah 100 Tahun Ngumpet, Tapir Amerika Selatan Akhirnya Nongol
5 Hewan Paling Sering...
5 Hewan Paling Sering Selingkuh, Banyak Betina yang Sering Kawin dengan Banyak Pejantan
Rekomendasi
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
Harga Emas Antam Terus...
Harga Emas Antam Terus Cetak Rekor Baru, Diramal Tembus Rp2,3 Juta per Gram
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
4 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
12 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved