Begini Cara Mematikan HP Otomatis, Biar Baterai Lebih Awet

Senin, 28 Februari 2022 - 19:08 WIB
loading...
Begini Cara Mematikan...
Cara mematikan hp otomatis bisa Anda lakukan agar penggunaan baterai lebih awet ketika sedang beristirahat. Foto/Freepik
A A A
JAKARTA - Cara mematikan hp otomatis bisa Anda lakukan agar penggunaan baterai lebih awet ketika sedang beristirahat. Sebenarnya, hampir semua smartphone memiliki fitur mematikan hp otomatis tapi sayangnya tidak semua orang tahu.

Perkembangan teknologi membuat smartphone miliki beragam cara mematikan hp otomatis. Fungsinya untuk menjaga daya tahan baterai.

Fitur mematikan dan menghidupkan smartphone merupakan fitur yang canggih, khususnya perangkat android. Pengguna tidak perlu repot-repot lagi mematikan perangkat android secara manual.



Dengan menggunakan fitur ini, Anda bisa mematikan otomatis hp saat malam hari menjelang tidur dan kemudian menyala sendiri di pagi hari.

Berikut cara mematikan hp otomatis yang diolah dari berbagai sumber :

1. Buka menu setelan atau setting.

2. Gulir layar kebawah dan Pilih “Daya mati dan menyala terjadwal” atau “Scheduled power on and off”.

3. Aturlah waktu mematikan dan menyala secara otomatis sesuai keinginan.

4. Ketuk jam terjadwal untuk mengatur waktu secara otomatis yang dikehendaki.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Efektifkan Solusi eSIM...
Efektifkan Solusi eSIM Komdigi Atasi Penipuan Online? Pakar Siber Beberkan Faktanya!
5 Panduan Cara Login...
5 Panduan Cara Login dan Aktivasi MFA ASN-Digital, Ikuti Langkahnya
Cara Split Screen di...
Cara Split Screen di HP OPPO dengan 2 Langkah Mudah
HP China Dituding Pakai...
HP China Dituding Pakai Teknologi Samsung, BOE Digugat
Rekomendasi Tablet Terbaik...
Rekomendasi Tablet Terbaik untuk Lebaran 2025
Ekspresi Cinta Ramadan...
Ekspresi Cinta Ramadan dengan HUAWEI Mate X6, Hadiah Premium Penuh Makna
10 Tips Beli HP via...
10 Tips Beli HP via Online Jelang Lebaran, Jangan Sampai Ketipu!
Cara Cek Touchscreen...
Cara Cek Touchscreen HP Infinix dengan Akurat dengan Berbagai Mode
Rekomendasi
Daftar Pebulu Tangkis...
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia Open 2025: Merah Putih Turunkan Skuad Terbaik!
Robby Purba Ungkap Perjalanan...
Robby Purba Ungkap Perjalanan Mistis Furi Harun Mengenai Boneka Arwah di Episode Terbaru Bisikan Gaib
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
Berita Terkini
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
2 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
3 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
5 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
6 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
14 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
21 jam yang lalu
Infografis
Mudah Dilakukan, Berikut...
Mudah Dilakukan, Berikut Cara Mengubah HP Jadi Mikrofon
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved